Polres Sergai respon cepat tindaklanjuti Informasi Lokasi Perjudian

KAPERWIL SUMUT

- Redaksi

Sabtu, 2 Agustus 2025 - 15:55 WIB

5083 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pada hari Sabtu, 02 Agustus 2025, Personel gabungan Polres Sergai bersama Polsek Firdaus menindak lanjuti informasi dari masyarakat terkait adanya praktik perjudian jenis tembak ikan-ikan Di Dusun 2 Kampung Keling, Kec. Sei Rampah, Kab. Sergai.

Hal ini diperkuat dengan adanya pemberitaan melalui media online/mainstream tentang praktik perjudian tersebut. Mewakili Polres Sergai, Ps. Kasi Humas Iptu L. B. Manullang, didampingi Kanit Reskrim Polsek Firdaus Iptu Anggiat Sidabutar, SH., meninjau langsung lokasi yang dimaksud guna memastikan kebenaran/fakta dilapangan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sesampainya Petugas di lokasi terlihat tempat tersebut kosong/tidak ada aktivitas apapun terkait praktik perjudian, tempat tersebut juga berbeda dengan Foto yang diberitakan, dugaannya foto tersebut adalah foto lama yang pernah diambil dan sudah pernah ditindak lanjuti Unit Reskrim Polsek Firdaus.

Ps. Kasi Humas Polres Sergai Iptu L. B. Manullang menerangkan setelah dicek lokasinya tidak ditemukan adanya aktivitas praktik perjudian jenis ikan-ikan dan petugas juga menyisir sekitar areal lokasi baik depan maupun belakang, namun hasilnya Nihil/tidak ada apapun. Petugas menduga terkait Kondisi foto bangunan yang diberitakan dengan kondisi saat dicek petugas berbeda signifikan/Foto lama yang diambil namun sudah ditindaklanjuti oleh Unit Reskrim Polsek Firdaus.

Kanit Reskrim Polsek Firdaus Iptu Anggiat Sidabutar, SH menambahkan Personel Unit Reskrim Polsek Firdaus sudah pernah menindak lanjuti lokasi ini namun tidak ada/nihil aktivitas praktik perjudian. Bisa disimpulkan bahwa pemberitaan yang telah beredar adalah HOAX/TIDAK BENAR, dibuktikan dengan kondisi foto bangunan yang berbeda atau menggunakan foto lama, yang pada saat itu sudah pernah ditindak lanjuti.

Turut hadir Ps. Kasi Humas Polres Sergai Iptu L. B. Manullang, Kanit Reskrim Polsek Firdaus Iptu Anggiat Sidabutar, SH., Ps. Kasubsipenmas Polres Sergai Bripka Eka Apriyanto, Personel Polsek Firdaus. (JONI SH)

Berita Terkait

Polsek Medan Tembung Polrestabes Medan Berhasil Mengamankan 2 Pelaku Pencurian Semen di Pergudangan H.Anif
Tertangkap Tangan, Sat Narkoba Polres Sergai Ringkus Pelaku Edarkan Sabu
Tim Opsnal Sat Reskrim Polresta Deli Serdang Berhasil Amankan Lima Pelaku Pencurian dengan Pemberatan
Satresnarkoba Polresta Deli Serdang Tangkap Seorang Pria Pengedar Shabu
Tak Berkutik, Polsek Tanjung Beringin Polres Sergai Ringkus Pelaku Bawa Narkotika
Polsek Tanjung Morawa Tangkap Pelaku Pencurian 13 Laptop di Sekolah SMP NU Deli Serdang
Diduga Oknum Penyidik Polsek Pancur Batu Tidak Mampu Melayani Laporan Masyarakat
Diduga Oknum Anggota DPRD Deli Serdang Pelaku Pengerusakan dan Pengancaman Resmi dilaporkan ke Polisi

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 11:42 WIB

“Polsek bluluk berikan rasa aman kepada warga, Antara lain patroli dialogis Dalam Rangka binluh Antisipasi 3C diwilayah bluluk “

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:52 WIB

“Polsek brondong Giat patroli kota presisi Rutin kegiatan untuk memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah brondong”

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:44 WIB

“Polsek brondong Laksanakan patroli polisi penggerak desa pekarangan, Dalam upaya dukung ketahanan pangan diwilayah kecamatan brondong “

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:43 WIB

“Polsek brondong giat patroli pengaturan lalu lintas pagi untuk memberikan pelayanan keamanan terhadap masyarakat dengan baik”

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:28 WIB

“Polsek brondong giat patroli kota presisi obyek vital untuk mencegah tindak kejahatan 3C diwilayah Brondong “

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:26 WIB

“Patroli kota presisi untuk memberikan himbauan pesan kamtibmas kepada warga, Agar selalu menjaga harkamtibmas diwilayah brondong “

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:25 WIB

“POLSEK BRONDONG GIAT PATROLI KEWILAYAHAN MONITORING DAN PEMANTAUAN BENCANA ALAM KETINGGIAN AIR LAUT, KEBAKARAN HUTAN, POHON TUMBANG, TANAH LONGSOR DI WILAYAH HUKUM POLSEK BRONDONG”

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:23 WIB

“Polsek brondong Tingkatkan Rasa aman kepada warga antara lain!patroli obyek vital untuk mengantisipasi tindak kejahatan 3C diwilayah brondong “

Berita Terbaru

REGIONAL

Momen Kebersamaan Antara Satgas Dan Warga Di Lokasi TMMD

Senin, 27 Okt 2025 - 07:32 WIB