Jelang Hari Raya Idul Fitri, TNI-Polri Di Kabupaten Takalar Gelar Apel Gabungan Dan Patroli Bersama

KUPAS TUNTAS 86 SULSEL

- Redaksi

Jumat, 28 Maret 2025 - 03:27 WIB

4060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR – kupastuntas86.com|Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H Tahun 2025, Personel Kodim 1426/Takalar dan Personel Polres Takalar menggelar kegiatan apel gabungan dan patroli bersama untuk mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di Kabupaten Takalar, Kamis 27/03/2025 malam.

Patroli dipimpin langsung oleh Kompol Idrus Kabag Ops Polres Takalar dan Kapten Inf Asdar Fahmi Pasi Ops Kodim 1426/Takalar dengan melibatkan personel Kodim 1426/Takalar sebanyak 15 orang, Subdenpom Takalar 3 orang dan Polres Takalar 22 orang. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan selama masa mudik lebaran dan menjelang hari hari raya Idul Fitri.

 

Kapten Inf Asdar Fahmi Pasi Ops Kodim 1426/Takalar, menegaskan komitmen kami  untuk menjaga situasi tetap aman agar masyarakat dapat menjalankan mudik lebaran dan perayaan idul Fitri dengan tenang dan damai..

 

“Kegiatan patroli bersama ini merupakan bagian dari pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat pada mudik dan menjelang lebaran wilayah di Kabupaten Takalar, laksanakan patroli dengan humanis dan jaga faktor keamanan, “ungkap Pasi Ops.

 

“Kegiatan ini merupakan wujud nyata dalam upaya memberikan rasa aman kepada masyarakat, terutama di objek vital dan jalan raya. Tujuannya adalah memastikan bahwa tempat-tempat tersebut tetap aman dan kondusif menjelang lebaran, tegasnya.

Baca Juga :  Cegah Banjir Saat Musim Hujan, Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air

 

Kompol Idrus menambahkan bahwa sinergi antara TNI dan Polri sangat penting dalam menjaga keamanan. Ia berharap masyarakat berpartisipasi aktif dalam menjaga situasi yang aman dan kondusif, “tambahnya.

 

Dengan adanya patroli gabungan ini, diharapkan suasana aman dan damai tercipta, sehingga pelaksanaan mudik dan lebaran idul Fitri dapat berlangsung lancar sesuai harapan. Kegiatan ini akan terus berlanjut demi terciptanya situasi keamanan  di wilayah Kabupaten Takalar. (Pendim 1426)

Berita Terkait

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi
Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan
Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan
Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan
Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi
Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan
Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah
Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 09:41 WIB

ANTISIPASI GESEKAN ANTAR PERGURUAN SILAT ANGGOTA POLSEK SAMBENG LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT TENGAH MALEM.

Jumat, 18 April 2025 - 09:27 WIB

Sinergritas Polri Dengan Perangkat Desa Kapolsek Tikung Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Ke Kantor Desa Kelorarum Kec.Tikung Begini pesannya!

Kamis, 17 April 2025 - 12:23 WIB

GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.

Kamis, 17 April 2025 - 11:18 WIB

Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan kegiatan (PKP)patroli Kota presisi dialogis di wilayah Sukodadi.

Berita Terbaru