Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Saluran Air Dan Bahu Jalan

KUPAS TUNTAS 86 SULSEL

- Redaksi

Minggu, 9 Maret 2025 - 08:49 WIB

40132 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR – kupastuntas86.com|Wujud kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Personel Koramil 1426-03/Galut Kodim 1426/Takalar mengajak warga bergotong royong membersihkan saluran air dan bahu jalan di sekitar pantai di Desa Tamalate Kecamatan Galesong Utara Kabupaten Takalar, Minggu, (09/03/2025).

Dengan penuh semangat anggota Koramil, bersama warga gotong royong membersihkan saluran air dan bahu jalan yang tersumbat akibat banyaknya sampah dan tanah didalam saluran air yang menyebabkan tersumbatnya aliran air menuju pinggir pantai.

 

Lettu Inf Syarifuddin Danramil 1426-03/Galut mengatakan, kegiatan gotong royong ini merupakan salah satu upaya untuk mencegah terjadinya genangan air masuk di pemukiman warga dan mengoptimalkan sistem saluran yang ada dengan baik, “ungkapnya.

Baca Juga :  Personel Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Lapangan Bola

 

“Saluran air harus betul betul diperhatikan pada saat sekarang ini karena curah hujan sangat tinggi dan rentang terjadinya banjir atau penyebab terjadinya penyakit DBD, ”ulasnya. (Pendim 1426)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1426-03/Galut Pendampingan Kegiatan Posyandu Untuk Menekan Angka Stunting
Wujud Nyata Pendampingan Babinsa Kodim Takalar Bantu Petani Panen Padi Di Desa Binaan
Koramil 1426-07/Pattallassang Bersama Masyarakat Kerja Bakti Bersihkan Lingkungan
Personel Koramil 1426-06/Mapsu, Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Wilayah Binaan
Jelan Buka Puasa, Koramil 1426-04/Galut Bagi Takjil Kepada Para Pengguna Jalan
Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Pinggir Jalan
Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Pinggir Jalan
Personel Koramil 1426-03/Galut Bagi Takjil Kepada Para Pengguna Jalan

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:05 WIB

HMI Cabang Aceh Timur Bersilaturahmi dengan Wakil Gubernur Aceh Fadlullah (Dek Fadh) dalam Safari Ramadhan

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:16 WIB

GIAT KEDUNGPRING MENGAJI DAN PENYERAHAN SANTUNAN ANAK YATIM PIATU DI PENDOPO KECAMATAN KEDUNGPRING

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:55 WIB

Anggota Polsek Sukodadi giat jumat Curhat Yang dilaksanakan di wilayah kecamatan Sukodadi.

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:25 WIB

KEGIATAN ANGGOTA SHOLAT SHUBUH BERJAMAAH DAN KULTUM DI WILAYAH HUKUM POLSEK BLULUK

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:23 WIB

Polsek bluluk melaksanakan kegiatan tadarusan di wilayah kecamatan bluluk.

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:54 WIB

Petugas polsek brondong giat patroli kota presisi pengaturan lalu lintas terkini di wilayah polsek brondong.

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:43 WIB

KEGIATAN SILAHTURAHMI TOKOH MASYARAKAT KELURAHAN BRONDONG KE POLSEK BRONDONG DALAM RANGKA MENGANTISIPASI ADANYA PATROL MALAM SAHUR TERAKHIR

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:32 WIB

Anggota Polsek glagah giat patroli dialogis presisi dalam rangka ciptakan situasi Harkamtibmas yang aman kondusif.

Berita Terbaru