Tingkatkan Sinergitas, Kapolresta Deli Serdang laksanakan Kunjungan Ke Kantor Bupati Deli Serdang

Joni Suheryanto

- Redaksi

Kamis, 6 Maret 2025 - 18:15 WIB

4042 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DELI SERDANG | KUPASTUNTAS86.COM – Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Raphael Sandhy Cahya Priambodo, SIK yang didampingi Waka Polresta Deli Serdang AKBP Juliani Prihartini, SIK, MH, bersama PJU Polresta Deli Serdang melaksanakan kunjungan silaturahmi ke Kantor Bupati Deli Serdang dr. H. Asri Ludin Tambunan dan Wakil Bupati Deli Serdang Lom Lom Suwondo. Kamis (6/3/2025).

Kunjungan tersebut untuk meningkatkan koordinasi antara kepolisian  dengan pemerintah daerah dalam meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, Kegiatan silaturahmi tersebut berlangsung di ruang kerja Bupati Deli Serdang.

Pada kesempatan ini Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Raphael Sandhy Cahya Priambodo, SIK, menyampaikan apresiasinya atas dukungan dan kerjasama yang terjalin baik selama ini antara Pemerintah Daerah Kabupaten Deli Serdang dan Polresta Deli Serdang

Baca Juga :  Seorang Pelajar Meregang nyawa, 2 (Dua) Pelaku Pengeroyokan Dibekuk Sat Reskrim Polsek Batang Kuis

Kapolresta Deli Serdang menegaskan komitmennya untuk terus bekerja sama dengan Pemerintah Daerah demi menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif bagi masyarakat.

“Kunjungan ini diharapkan sinergitas antara Polresta dan Pemerintah Kabupaten Deli Serdang semakin solid dengan tujuan Kabupaten Deli Serdang dapat maju lebih cepat, dan masyarakat  Kabupaten Deli Serdang semakin sejahtera dan lebih makmur,” Ungkapnya. (JONI SH)

Berita Terkait

KONI Kecamatan Se-kabupaten Deli Serdang melakukan Pertandingan Persahabatan di Kecamatan Pancur Batu
Ketua TKBM Mandiri Sahruna Gelar Halal Bihalal, Sekaligus Pembagian Lucky Draw
Polres Sergai dan Polsek Jajaran Lakukan Monitoring Serta Pengamanan Gereja Peringatan Ibadah Jumat Agung
IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas
Dalam Waktu 1 Jam, Polsek Teluk Mengkudu Polres Sergai Berhasil Meringkus Pelaku Pembakaran Rumah
Periode April 2025, Kurun waktu 2 Pekan Sat Narkoba Polres Sergai berhasil mengungkap 10 Kasus Tindak Pidana Narkotika
Makin Serius! Tangkap Pelaku Melalui Undercover Buy, Polres Sergai Persurut Peredaran Narkotika Jenis Sabu
Polres Sergai Tingkatkan Patroli Malam dan Tinjau Pos Sat Kamling Demi Keamanan Warga

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 13:21 WIB

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN

Minggu, 20 April 2025 - 04:43 WIB

Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.

Minggu, 20 April 2025 - 00:19 WIB

Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.

Sabtu, 19 April 2025 - 23:05 WIB

Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!

Sabtu, 19 April 2025 - 22:34 WIB

Kapolsek brondong Akp moch lazib, S. H., Beserta anggota melaksanakan kegiatan penyeketan Warga PSHT Diperbatasan Lamongan-Tuban Begini Tegasnya!.

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 10:08 WIB

GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terbaru