Personel TNI – POLRI Dan Instansi Terkait Bersinergi Laksanakan Pos Pam Natal Dan Tahun Baru

KUPAS TUNTAS 86 SULSEL

- Redaksi

Rabu, 25 Desember 2024 - 05:52 WIB

4067 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR – kupastuntas86.com|Personel Kodim 1426/Takalar bersama Polres Takalar, Satpol PP dan Linmas dan instansi terkait bersinergi melaksanakan Pos Pam Hari Raya Natal Tahun 2024 & Tahun Baru 2025 di Pos Pam jalan poros Takalar Kelurahan Pattallassang Kecamatan Pattallassang Kabupaten Takalar. Selasa, (24/12/2024) malam.

Ditempat terpisah Pasi Ops Kodim 1426/Takalar Kapten Inf Muh Asdar Fahmi menjelaskan, bahwa tugas dan kewajiban pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru merupakan tanggungjawab bersama. Maka, peranan TNI – POLRI, pemerintah dan unsur terkait harus tetap kuat dan bersatu demi menjaga situasi Kamtibmas wilayah.

 

“Kehadiran personel Kodim 1426/Takalar adalah bentuk nyata sinergitas dan dedikasi untuk menjaga keamanan masyarakat Takalar selama Operasi Lilin 2024. Semua pihak harus saling mendukung demi kelancaran tugas, ” ujarnya.

Baca Juga :  Personel Koramil 1426-04/Galesong Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan

 

Terima kasih kami ucapkan kepada warga masyarakat Kabupaten Takalar yang telah berperan aktif dan mendukung tugas TNI – POLRI, Pemerintah dan unsur lainnya dalam melaksanakan tugas pengaman Natal dan tahun baru, “ungkapnya. (Pendim 1426)

Berita Terkait

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan
Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi
Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan
Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah
Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai
Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Lakukan Pendampingan Proses Serap Gabah Petani Oleh Bulog
Wujudkan Lingkungan Bersih, Babinsa Ajak Warga Gotong Royong Bersihkan Bahu Jalan
Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang, Ajak Warga Gotong Royong Buat Saluran Irigasi

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 12:23 WIB

GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.

Kamis, 17 April 2025 - 11:16 WIB

Anggota polsek sukodadi Tingkatkan giat patroli blue light Antara lain Antisipasi Arak-Arakan di sukodadi.

Kamis, 17 April 2025 - 11:14 WIB

Anggota polsek Sukodadi tingkatkan, Kegiatan (PKP) patroli Kota presisi objek vital di wilayah sukodadi begini tegasnya.

Kamis, 17 April 2025 - 11:13 WIB

Anggota Polsek Sukodadi giat (PKP) patroli kota presisi pengamanan dan pengaturan Arus lalu lintas di wilayah Sukodadi Begini tegasnya.

Kamis, 17 April 2025 - 11:11 WIB

Anggota kepolisian sektor Sukodadi tingkatkan giat (PKP) patroli Kota presisi Diantaranya! Sinergitas TNI-POLRI.

Kamis, 17 April 2025 - 10:39 WIB

Bhabinkamtibmas bersama Babinsa Desa Guminingrejo laksanakan Sambang desa memberikan Sosialisasi tentang penipuan Online diwarkop Gumining.

Berita Terbaru