Polres Serdang Bedagai melaksanakan kegiatan Trauma Healing terhadap Keluarga Korban Tindak Kejahatan

Joni Suheryanto

- Redaksi

Minggu, 15 Desember 2024 - 21:19 WIB

4085 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serdang Bedagai | Kupastuntas86.com – Kasi dokkes beserta anggota Sidokkes Bersama Si Humas dan S Sinaga (Bag SDM) beserta Kapolsek Pantai Cermin dan rekan personel polsek pantai cermin ( Tim Trauma Healing ) mengunjungi Orang Tua/Keluarga dari Korban tindak kejahatan Siswi Pelajar SMP An. A S yang bertempat tinggal di Dusun III Desa Lubuk Saban Kec.Pantai Cermin Kab.Serdang Bedagai, Minggu (15/12/2024) Pukul 09.00 wib s/d selesai

Selanjutnya Tim Trauma Healing  melakukan pemeriksaan kesehatan kepada keluarga dari korban tersebut dan menyampaikan turut berdukacita kepada Supardi (44) Ayah korban dan Rubiah (33) Ibu Korban beserta Keluarga atas kepergian putri tercinta serta menyampaikan kepada keluarga korban harus kuat menghadapi cobaan dan semua harus berserah kepada Tuhan. dan jangan berlarut larut dalam kesedihan.

Lanjut Tim Trauma Healing memberikan motivasi kepada Orang Tua korban dan Keluarga harus kuat secara fisik agar tetap sehat,  juga memberikan uang duka dan sembako berupa, beras, telur, minyak goreng, gula dan teh untuk keperluan sehari-hari orang tua korban.

Kapolsek Pantai cermin AKP Herwin, SH, memberikan nasehat agar keluarga yang telah di tinggalkan oleh korban agar dapat tabah serta mendoakan kepada pihak kepolisian supaya dapat terpecahkan kasus tindak kejahatan ini. Dan melaporkan jika memiliki informasi lain dapat segera memberitahukan kepada pihak polsek Pantai cermin atau dapat menghubungi Call center 110 polres Serdang bedagai

Kasi Dokes IPDA Hendrik Simanjuntak, menyampaikan mewakili Kapolres Serdang bedagai turut berdukacita sedalam-dalamnya atas berpulangnya Putri bapak An. A S, juga menyampaikan kunjungan ini ialah untuk merefresh atau trauma healing yang dapat mengembalikan baik pikiran maupun kesehatan keluarga yang berduka cita.

Baca Juga :  Tidak ada tempat bersembunyi, Pelaku Curanmor berhasil diamankan Sat Reskrim Polres Sergai

Hadir dalam giat tersebut AKP Herwin (Kapolsek Pantai Cermin), Ipda Hendrik Simanjuntak (Kasi Dokkes Polres Serdang Bedagai), Ipda Sinkesin Sinaga (Pa Bag SDM Polres Serdang Bedagai), Aiptu Samsuri (Bhabinkamtibmas Polsek Pantai Cermin), Aipda Yoesri (Bhabinkamtibmas Polsek), Aipda JL. Saragih (Ba Sat Reskrim Polres Serdang Bedagai), Personil Polsek Pantai Cermin, Brigadir Wahdiny JM, (Ba Si Dokkes Polres Serdang Bedagai), dr. Nona Saragih (dokter TKK Klinik Polres Serdang Bedagai), Devi Lubis (Bidan TKK Klinik Polres Serdang Bedagai), Ners. Shela Rahmatinnisa (perawat TKK Klinik Polres Serdang Bedagai), Luminca Icen Pardede (PHL Klinik Polres Serdang Bedagai), Zainal (PHL Si Humas Polres Serdang Bedagai). (JONI SH)

Berita Terkait

Polres Sergai dan Polsek Jajaran Lakukan Monitoring Serta Pengamanan Gereja Peringatan Ibadah Jumat Agung
Dalam Waktu 1 Jam, Polsek Teluk Mengkudu Polres Sergai Berhasil Meringkus Pelaku Pembakaran Rumah
Periode April 2025, Kurun waktu 2 Pekan Sat Narkoba Polres Sergai berhasil mengungkap 10 Kasus Tindak Pidana Narkotika
Makin Serius! Tangkap Pelaku Melalui Undercover Buy, Polres Sergai Persurut Peredaran Narkotika Jenis Sabu
Polres Sergai Tingkatkan Patroli Malam dan Tinjau Pos Sat Kamling Demi Keamanan Warga
Pasca Ops Ketupat Toba 2025, Polres Sergai KRYD Tinjau Wisata Pantai
Polres Sergai Gelar Jum’at Berkah, Bagikan Sembako 100 Nasi Kotak di Masjid Jami’ Baitul Rahman
Korban Begal beserta Masyarakat Apresiasi Polres Sergai Sigap Tangkap Pelaku Begal

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 18:26 WIB

Ketua TKBM Mandiri Sahruna Gelar Halal Bihalal, Sekaligus Pembagian Lucky Draw

Kamis, 17 April 2025 - 00:11 WIB

IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas

Rabu, 16 April 2025 - 11:49 WIB

Prof. Dr. Yasonna H. Laoly, SH.,M.Sc., Gelar Reses di Dusun II Desa Wonosari, Kec.Tanjung Morawa, Kab.Deli Serdang

Selasa, 15 April 2025 - 00:44 WIB

Ketum MAVI Wiji Astuty Lantik Pengurus MAVI SUMUT 2025–2029, Mantan Atlet Voli Siap Berkontribusi Bangun Olahraga Nasional

Selasa, 15 April 2025 - 00:12 WIB

Polresta Deli Serdang Gencar Berantas Judi Online Dan Narkoba, Edukasi Masyarakat Secara Masif

Minggu, 13 April 2025 - 19:37 WIB

Kapolresta Deli Serdang Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Kantor MUI Kabupaten Deli Serdang

Minggu, 13 April 2025 - 19:27 WIB

Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Di Gereja, Polresta Deli Serdang Tempatkan Personil Pengamanan

Minggu, 13 April 2025 - 00:46 WIB

Sinergi TNI-Polri dan Pemda Jaga Mudik Aman di Deli Serdang, Tokoh Masyarakat Deli Serdang Apresiasi

Berita Terbaru