Aksi Peduli, Dandim 1426 Takalar Mewakili Forkopimda Bersama Kadis Sosial Dan Camat Berikan Bantuan Untuk Korban Kebakaran Rumah

KUPAS TUNTAS 86 SULSEL

- Redaksi

Senin, 9 Desember 2024 - 18:18 WIB

40131 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR — kupastuntas86.com|Komandan Kodim (Dandim) 1426/Takalar Letkol Inf Faizal Amin, S.I.P bersama Kadis Sosial Takalar Andi Rijal, MM didampingi oleh Aji Sangaji Makmur, S.I.P Camat Polut memberikan bantuan kepada warga korban kebakaran rumah milik Sdr. Asri di Dusun Tammuloe Desa Lassang, Kecamatan Polut Kab. Takalar. Senin, (09/12/2024).

Peristiwa kebakaran yang terjadi pada hari Senin tanggal 09 Desember 2024 sekitar Pukul 11.26 Wita, melalap habis satu unit rumah milik Sdr. Asri yang menimbulkan kesedihan mendalam bagi korban.

Pada kesempatan tersebut Dandim 1426 Takalar menyampaikan keprihatinannya atas peristiwa kebakaran rumah warga. Kedatangannya bersama Kadis Sosial Takalar dan pemerintah Kecamatan, selain melihat kondisi keluarga juga menyerahkan bantuan berupa Sembako dan peralatan rumah tangga yang dibutuhkan.

 

“Dandim berharap bantuan tersebut sekiranya dapat meringankan beban keluarga. ”Kami turut prihatin atas musibah yang dialaminya yakinlah Allah SWT memberikan cobaan kepada hambanya tidak lebih dari batas kemampuannya dan ada rahasia dibalik semua itu, ”ujar Dandim.

Baca Juga :  Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan

 

Dandim juga berpesan kepada seluruh warga, untuk berhati-hati dari segala sumber yang dapat menimbulkan bahaya kebakaran perhatikan peralatan dapur sebelum meninggalkan rumah dan instalasi listrik agar tidak terjadi hal yang serupa kedepannya.

 

Sementara itu, Sdr. Asri korban kebakaran rumah menyampaikan terimakasih atas perhatian Komandan Kodim, Pemerintah Daerah dan pemerintah Kecamatan yang telah hadir menyampaikan keprihatinannya dan rasa empati. ”Semoga bantuan yang diberikan mendapat balasan keberkahan dari Allah SWT, ”ucap Asri. (Pendim 1426)

Berita Terkait

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan
Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak
Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani
Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan
Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi
Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan
Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan
Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:40 WIB

Anggota polsek brondong giat Patroli kota presisi, memberikan himbauan pesan kamtibmas Agar selalu menjaga harkamtibmas di wilayah kecamatan brondong.

Senin, 21 April 2025 - 18:33 WIB

Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.

Senin, 21 April 2025 - 18:31 WIB

Personil polsek brondong tingkatkan giat patroli kota presisi giat obyek vital guna cegah dan tangkal 4C di wilayah kecamatan brondong.

Senin, 21 April 2025 - 15:15 WIB

ANGGOTA POLSEK KARANGBINANGUN MENGHADIRI GIAT PEMBUKAAN BIMBINGAN MANASIK HAJI DI DESA SAMBOPINGGIR KEC KARANGBINANGUN.

Senin, 21 April 2025 - 14:55 WIB

Anggota polsek tikung Tingkatkan giat Patroli Rutinitas Polsek Tikung cegah 3C Dengan sasaran Perbankan. Pasar dan SPBU.

Minggu, 20 April 2025 - 13:21 WIB

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN

Minggu, 20 April 2025 - 05:49 WIB

Kapolsek Karangbinangun Akp Supardi, S. H., pimpin Anggota Giat pengamanan penyeketan Warga PSHT di Dsn. Monolelo desa Karangbinangun Dan kantor desa Karangbinangun Terkait Hitamkan polsek Sugio.

Minggu, 20 April 2025 - 04:43 WIB

Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.

Berita Terbaru