Hadiri Pelantikan Perangkat Desa, Babinsa Simpang Empat Berharap Pejabat Baru Dedikasikan Diri Demi Kepentingan Masyarakat.

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:21 WIB

4021 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kupastuntas 86 | Sambas – Bintara pembina Desa Simpang Empat Sertu Hendri pelantikan Perangkat Desa yaitu Kepala Dusun Arung Kuang yang digelar di Kantor Desa Simpang Empat, Kec. Tangaran Kab. Sambas, Kamis (31/10/24).

Dalam Sambutan Camat Tangaran mengucapkan Selamat kepada Kepala Dusun yang baru atas di lantiknya sebagai bagian dari perangkat Desa, ucapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Camat berharap tidak ada lagi anak yang putus sekolah, apabila ada kendala sekiranya di sampaikan di tingkat Kecamatan terlebih dahulu, semoga pihak Kecamatan bisa menangani semua permasalahan remaja yang saat ini banyak laporan dan keresahan dari masyarakat, harapnya.

Baca Juga :  Polsek sukodadi patroli kota presisi giat dialogis di wilayah kecamatan sukodadi

Ditempat yang sama Babinsa Sertu Hendri menambahkan dalam penanganan permasalahan remaja juga melibatkan unsur yang terkait yaitu pihak Kecamatan TNI dan Polri, linmas juga masyarakat, katanya.

Babinsa Sertu Hendri mengharapkan, agar aparatur yang dilantik senantiasa mendedikasikan diri untuk kepentingan masyarakat guna memajukan dan mensejahterakan masyarakat Desa Simpang Empat.

“Kita akan bermitra dalam mengawal pemerintahan Desa ini, dan kami berharap kerjasama yang baik kedepannya, sekali lagi saya mengucapkan selamat dan jadikan amanah ini sebagai bentuk kehormatan dalam tugas-tugas ke depan.” pungkas Babinsa.

Baca Juga :  Ketua Persit KCK Koorcabrem 073 PD IV Diponegoro Ikuti Webinar Program Revitalisasi Posyandu

Hadir dalam kegiatan, Camat Tangaran
Bpk. H. Luhut Firmansyah, S.Sos., M.SI, Kepala Desa Simpang Empat, Bpk Karnain, Babinsa Desa Simpang Empat, Sertu Hendri, Bhabinkamtibmas Simpang Empat, Briptu Jimi, Ketua BPD Simpang Empat, Ibu Teti, Kepala Dusun Arung Kuang Yang Baru, Bpk Dedi Kurniadi, S.T. (red)

Berita Terkait

Polrestabes Semarang Siap Amankan Debat Calon Wali Kota dan Wakil Walikota Semarang 2024-2019, Kerahkan 392 Personel
Patroli Perintis Presisi Sinergitas TNI-POLRI Di Wilayah Hukum Polsek Sukodadi
Anggota polisi sukodadi Giat patroli obyek vital Dengan Sasaran Perbankan antara lain
Anggota polsek sukodadi giat cooling syestem Bersama warga masyarakat desa kebonsari dalam rangka menciptakan pilkada 2024 Yang aman kondusif
Mualem dan Cabup Aceh Timur Pasangan SAH Bahas Visi Pembangunan Aceh Timur
Calon Gubernur Aceh Dukung SAH mewujudkan Aceh Timur Meusyuhu, makmu dan berkelanjutan
Eks Aktivis Aceh Sebut Keuchik Boleh Dukung Paslon, Bukan Ikut Kampanye Praktis
Anggota polsek modo giat Cooling syestem Dalam Rangka Siap Sambut Pilkada Damai 2024

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:18 WIB

Safari Subuh Keliling Polsek Barusjahe : Upaya Cooling System Jelang Pemilukada Damai di Kabupaten Karo

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:16 WIB

Kapolres Tanah Karo Gelar Kegiatan Cooling System Untuk Pemuda Milenial di Mesjir Cengho Jaranguda.

Kamis, 27 Juni 2024 - 16:22 WIB

Polsek Mardingding Lakukan Pengecekan di Cafe Miras Terkait Dugaan Penggunaan Narkoba

Kamis, 8 Februari 2024 - 18:30 WIB

Bravo untuk Polda Sumatera Utara..!!! Bergerak Cepat Menuntaskan Kasus Penipuan Dan Penggelapan Pembangunan Gazebo Di Gundaling

Jumat, 17 November 2023 - 04:12 WIB

Untuk Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Pemerintah Kabupaten Karo Adakan Rapat Kerja Yang Mampu Menambah Pemahaman Para ASN Tentang Pelayanan Publik.

Selasa, 14 November 2023 - 04:27 WIB

Sebanyak 485 Peserta Berhak Mengikuti Seleksi Kompetensi PPPK Tahun Anggaran 2023 di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo

Senin, 13 November 2023 - 04:03 WIB

Kontingen Karo Capai Target,Sabet 13 Medali di Kejurda Kick Boxing Sumut

Sabtu, 11 November 2023 - 03:17 WIB

Pelaku Dugaan Pembunuhan Seorang Wanita di Hotel Aritha Berhasil Diungkap

Berita Terbaru