Bentuk Sinergitas,,!! Kepala Lapas Perempuan Kelas IIA Pekanbaru, Sri Astiana : Media Adalah Sahabat dan Mitra Kerja Kami

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:20 WIB

40116 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru : www.kupastuntas86.com-Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Pekanbaru terus menjalin hubungan dan sinergitas kesemua elemen baik itu pemerintahan ataupun organisasi yang ada di provinsi Riau, salah satu organisasi yang sudah dijalin selama ini yaitu organisasi media yang didalamnya adalah Insan Pers (awak media). Rabu (23/10/2024)

Sebelumnya, beberapa waktu yang lalu Lapas Perempuan Kelas IIA Pekanbaru telah menunjukkan komitmennya dalam meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan telah melaksanakan verifikasi lapangan oleh Tim Penilai Mandiri (TPM).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepada media ini, Kepala Lapas Perempuan Kelas IIA Pekanbaru, Sri Astiana, didampingi beberapa jajarannya mengatakan bahwa Di Lapas ini Kami selalu meningkatkan mutu dan kualitas pelayanan termasuk dengan awak media.

Kita selalu berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang transparan kepada Insan Pers agar kegiatan yang kami lakukan diketahui oleh masyarakat luas. Saya berharap seluruh jajaran terus menjaga integritas dan sinergitas kepada insan pers,” pungkas Sri Astiana

Dengan dukungan penuh dari berbagai elemen dan Insan Pers, hal ini agar kedepannya dapat memperkuat komitmen dalam menyediakan layanan publik yang berkualitas tinggi dan akuntabel, ujar nya.

Baca Juga :  Dugaan Pertemuan Tersangka RM Dengan Paslon Terpilih Sebelum Kena OTT KPK, Ada Apa ?? Perlu Ditelusuri

Media adalah mitra atau sahabat kami, tanpa ada peran media rasanya sulit bagi kami untuk memberitakan setiap kegiatan dan pelayanan yang kami laksanakan kepada masyarakat, kata Sri Astiana

Kami berharap koordinasi dan hubungan baik yang sudah lama dijalin selama ini tetap dijaga. Kami juga terbuka untuk kontrol sosial dari rekan-rekan media,

kami mohon masukan dan saran, sehingga kami bisa melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya dan dengan adanya peran media kami yakin media dapat menciptakan suasana lebih kondusif dari adanya pemberitaan yang hoax dan miring, papar Sri Astiana

Saya juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh media yang ada di provinsi Riau khususnya yang ada di kota Pekanbaru, yang mana selama ini telah memberikan kontribusi positif dalam upaya peningkatan kualitas pelayanan dan transparansi di Lapas perempuan Pekanbaru.

Bentuk sinergitas Lapas perempuan Kelas IIA Pekanbaru kepada awak media, dapat dibuktikan dengan pelayanan jajaran kami yang selalu menyambut dengan baik, ramah dan sopan, siapa saya awak media yang berkunjung.

Baca Juga :  Peringati Isra Mi’raj 1446 H, Batalyon B Pelopor berbagi berkah

Namun terkadang ada beberapa rekan- rekan media yang ingin berjumpa dengan saya, akan tetapi terkadang pas kebetulan saya tidak bisa berjumpa, namun demikian kami tetap mencoba untuk melakukan komunikasi dengan baik ataupun jajaran Saya berjumpa dengan awak media.

karena media adalah sahabat dan ujung tombak informasi kepada masyarakat terkait setiap kegiatan yang dilaksanakan disini, paparnya.

Saya berharap sahabat media dapat mengedepankan kode etik jurnalistik, yang mana rekan rekan media mengedepankan Kebenaran dan Ketepatan Berita, Independensi dan Tidak Berpihak, Menghormati Privasi dan Martabat Individu, Keseimbangan dan Akurasi.

Selanjutnya, Tidak Menyebarkan Diskriminasi dan Kebencian, Melindungi Sumber Berita, Memisahkan Fakta dan Opini, Menghormati Prinsip Jurnalistik dalam Foto dan Video, Tanggung Jawab Publik serta Mengoreksi Kesalahan, tutup Sri Astiana.

 

Editor : Desi Novita
(Tim Biawak)

Berita Terkait

Media Peduli Pendidikan (MPP) menyambut Bulan Suci Ramadhan dengan berbagi sembako.
Gerak Cepat Dansat Brimob Polda Riau Redam Potensi Bentrok Berdarah Dua Ormas di Pekanbaru
Peringati Isra Mi’raj 1446 H, Batalyon B Pelopor berbagi berkah
𝘋𝘪𝘵𝘶𝘥𝘶𝘩 𝘊𝘶𝘳𝘢𝘯𝘨 𝘉𝘦𝘳𝘴𝘢𝘮𝘢 𝘒𝘗𝘜, 𝘋𝘳.𝘈𝘧𝘯𝘪: 𝘚𝘪𝘭𝘢𝘩𝘬𝘢𝘯 𝘙𝘢𝘬𝘺𝘢𝘵 𝘚𝘪𝘢𝘬 𝘔𝘦𝘯𝘪𝘭𝘢𝘪 𝘚𝘦𝘯𝘥𝘪𝘳𝘪
Brimob Polda Riau gelar apel kesiapsiagaan dan peralatan kontinjensi Aman Nusa II
Gubernur LSM LIRA Riau : APH Terus Tunjukan Dedikasi Dalam Penindakan Hukum, Terutama Koruptor
Mendikdasmen RI Hadiri Grand Launching PMB dan Ground Breaking Gedung MMT UMRI
LSM LIRA dan PWMOI Riau Dukung Komjen Agung Setya Jadi Kapolri

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Kamis, 17 April 2025 - 06:40 WIB

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Berita Terbaru