Diduga Kurangnya Pengawasan Dinas Terkait Proyek Jalan Tani Diduga Dikerja Asal-asalan

KUPAS TUNTAS 86 SULSEL

- Redaksi

Minggu, 6 Oktober 2024 - 13:02 WIB

40130 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takalar – kupastuntas86.com | Proyek adalah sebuah pekerjaan yang bersifat unik dan sementara Proyek dilakukan untuk mencapai tujuan yang telah direncanakan dan membuahkan hasil dan manfaat yang diinginkan sehingga bermanfaat buat masyarakat.

Sebelum melaksanakan pekerjaan pembangunan seharusnya sudah memahami teknis pekerjaan sesuai dengan RAB yang telah di rencanakan oleh konsultan, agar mendapatkan hasil, mutu dan kualitas yang baik sehingga pekerjaan terus bisa bertahan lama.

Setelah mendapat pengaduan berbagai kalangan masyarakat, pekerjaan proyek jalan tani dibeberapa titik di kabupaten takalar, Lembaga Elang Hitam Nusantara Republik Indonesia (ELHAN-RI) membentuk team khusus dan melalukan kunjunga beberapa titik di wilayah kabupaten takalar meninjau dilapangan.

Saat Team Lembaga ELHAN-RI berkunjung dilokasi terlihat banyak pekerjaan yang di duga campuran tidak sesuai perencanaan seperti banyaknya proyek tidak ada galian, kualitas campuran diragukan mengingat sudah banyak roboh maupun retak-retak padahal belum difungsikan, ketinggian pondasi pendek, dan lain-lain,(06/10/2024).

Salah satu masyarakat petani yang diwawancarai di sekitar proyek jalan tani di saat team Investigasi khusus dari Lembaga Elhan-Ri berkunjung disalah satu proyek jalan tani yang telah dikerjakan, untuk mempertanyakan kenapa pekerjaan tersebut banyak yang rusak, beliau menjawab mungkin kualitas campuran yang tidak memadai sehingga cepat rusak. Ujar salah satu petani yang tidak mau dipublikasi namanya.

Baca Juga :  Tingkatkan pelayanan terhadap masyarakat dengan baik Anggota polsek modo patroli dialogis diantaranya! Sampaikan pesan kamtibmas

Di tempat terpisah Mirwan,S.H selaku Ketua Umum Lembaga ELHAN-Ri Berharap kepada pemerintah kabupaten takalar maupun dinas terkait kiranya bisa lebih aktif dalam pengawasan sehingga jalan tani yang sementara proses pekerjaan maupun baru jalan agar kiranya memperhatikan kualitas sehingga sesuai perencanaan awal.

Mirwan juga menambahkan, dalam waktu dekat akan melakukan kordinasi maupun persuratan ke dinas terkait dan tembusan surat ke Bupati Takalar.

Bersambung…..

(Team)

Berita Terkait

HMI Cabang Aceh Timur Bersilaturahmi dengan Wakil Gubernur Aceh Fadlullah (Dek Fadh) dalam Safari Ramadhan
GIAT KEDUNGPRING MENGAJI DAN PENYERAHAN SANTUNAN ANAK YATIM PIATU DI PENDOPO KECAMATAN KEDUNGPRING
Anggota Polsek Sukodadi giat jumat Curhat Yang dilaksanakan di wilayah kecamatan Sukodadi.
Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan giat patroli blue light tengah malam diantaranya! Antisipasi kejahatan 4C Di Sukodadi.
KEGIATAN ANGGOTA SHOLAT SHUBUH BERJAMAAH DAN KULTUM DI WILAYAH HUKUM POLSEK BLULUK
Polsek bluluk melaksanakan kegiatan tadarusan di wilayah kecamatan bluluk.
Petugas polsek brondong giat patroli kota presisi pengaturan lalu lintas terkini di wilayah polsek brondong.
KEGIATAN SILAHTURAHMI TOKOH MASYARAKAT KELURAHAN BRONDONG KE POLSEK BRONDONG DALAM RANGKA MENGANTISIPASI ADANYA PATROL MALAM SAHUR TERAKHIR

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:05 WIB

HMI Cabang Aceh Timur Bersilaturahmi dengan Wakil Gubernur Aceh Fadlullah (Dek Fadh) dalam Safari Ramadhan

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:16 WIB

GIAT KEDUNGPRING MENGAJI DAN PENYERAHAN SANTUNAN ANAK YATIM PIATU DI PENDOPO KECAMATAN KEDUNGPRING

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:55 WIB

Anggota Polsek Sukodadi giat jumat Curhat Yang dilaksanakan di wilayah kecamatan Sukodadi.

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:25 WIB

KEGIATAN ANGGOTA SHOLAT SHUBUH BERJAMAAH DAN KULTUM DI WILAYAH HUKUM POLSEK BLULUK

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:23 WIB

Polsek bluluk melaksanakan kegiatan tadarusan di wilayah kecamatan bluluk.

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:54 WIB

Petugas polsek brondong giat patroli kota presisi pengaturan lalu lintas terkini di wilayah polsek brondong.

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:43 WIB

KEGIATAN SILAHTURAHMI TOKOH MASYARAKAT KELURAHAN BRONDONG KE POLSEK BRONDONG DALAM RANGKA MENGANTISIPASI ADANYA PATROL MALAM SAHUR TERAKHIR

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:32 WIB

Anggota Polsek glagah giat patroli dialogis presisi dalam rangka ciptakan situasi Harkamtibmas yang aman kondusif.

Berita Terbaru