Petaka Squad Jump Berujung Kematian Siswa SMP di Deli Serdang, Kapolsek Persilahkan Keluarga Korban Membuat Laporan

Joni Suheryanto

- Redaksi

Senin, 30 September 2024 - 02:48 WIB

4081 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deli Serdang | Kupastuntas86.com – Rindu Syahputra Sinaga (14) anak sulung dari pasangan Lamhot Sinaga dan istrinya Derma Br Padang meninggal dunia usai melakukan squad jump.

Informasi dihimpun, Siswa SMP Negeri 1 Telun Kenas, Rindu Syahputra Sinaga meninggal dunia pasca mendapatkan hukuman dari guru honor di SMP Negeri 1 Telun Kenas yang mengajar dibidang studi Agama Kristen inisial SWH dengan squad jump sebanyak 100 Kali.

Bahkan, korban Rindu Saputra sempat dirawat usai dihukum squat jump 100 kali oleh oknum guru honor yang disebutkan.

Korban Diduga mengalami trauma hati dan perut, kekurangan cairan akibat diporsir squat jump sehingga mengalami pembengkakan di bagian paha.

Terkait kasus tersebut, Kapolsek Telun Kenas Polresta Deli Serdang AKP Jurnal Aritonang SP.d didampingi Kanit Reskrim Polsek Talun Kenas Ipda Hotman Barus S.H menyampaikan turut berdukacita yang mendalam terhadap keluarga almarhum.

“Kami dari Polsek Telun Kenas menyampaikan turut berdukacita yang mendalam terhadap keluarga almarhum, semoga keluarga yang ditinggalkan diberikan kesabaran dan ketabahan. Ujar AKP Jurnal kepada awak media. Senin (30/9/2024) pagi.

Jenazah siswa SMP itu, saat ini telah dikebumikan di kuburan Kristen di daerah tempat tinggalnya yang berada di Dusun I Desa Negara Beringin Kecamatan STM Hilir pada Jumat 27 September 2024.

Baca Juga :  "H.Said Hadi,SE" DPRD Deli Serdang Berpesan : Awas HACKER Modus Penipuan Undangan Pernikahan Di WhassApp Dan Sosmed

Untuk pengaduan keluarga korban, kami dari Polsek Telun Kenas akan siap kapanpun untuk mendampingi jika keluarga korban hendak membuat laporan.

“Apabila pihak keluarga korban merasa kasus tersebut ada kejanggalan, kami persilahkan keluarga korban untuk membuat Laporan”, kami dari Polsek Telun Kenas tentunya akan selalu siap kapanpun untuk memberikan arahan dan pendampingan”. Pungkasnya. (Tim)

Berita Terkait

IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas
Prof. Dr. Yasonna H. Laoly, SH.,M.Sc., Gelar Reses di Dusun II Desa Wonosari, Kec.Tanjung Morawa, Kab.Deli Serdang
Ketum MAVI Wiji Astuty Lantik Pengurus MAVI SUMUT 2025–2029, Mantan Atlet Voli Siap Berkontribusi Bangun Olahraga Nasional
Polresta Deli Serdang Gencar Berantas Judi Online Dan Narkoba, Edukasi Masyarakat Secara Masif
Kapolresta Deli Serdang Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Kantor MUI Kabupaten Deli Serdang
Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Di Gereja, Polresta Deli Serdang Tempatkan Personil Pengamanan
Sinergi TNI-Polri dan Pemda Jaga Mudik Aman di Deli Serdang, Tokoh Masyarakat Deli Serdang Apresiasi
Camat Tanjung Morawa H.Ibnu Hajar, S.Sos., Menggelar Halal Bihalal Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 13:21 WIB

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN

Minggu, 20 April 2025 - 05:49 WIB

Kapolsek Karangbinangun Akp Supardi, S. H., pimpin Anggota Giat pengamanan penyeketan Warga PSHT di Dsn. Monolelo desa Karangbinangun Dan kantor desa Karangbinangun Terkait Hitamkan polsek Sugio.

Minggu, 20 April 2025 - 04:43 WIB

Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.

Sabtu, 19 April 2025 - 23:05 WIB

Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!

Sabtu, 19 April 2025 - 22:34 WIB

Kapolsek brondong Akp moch lazib, S. H., Beserta anggota melaksanakan kegiatan penyeketan Warga PSHT Diperbatasan Lamongan-Tuban Begini Tegasnya!.

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 10:08 WIB

GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terbaru