Lamongan | www.kupastuntas86.com-
Pada hari selasa tanggal 20 agustus 2024 sekira pukul 18.30 wib bertempatkan di warkop glagah kecamatan glagah kabupaten lamongan anggota polsek glagah melaksanakan patroli dialogis diantaranya guna untuk memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga desa dengan baik.
Dalam kegiatan patroli dialogis tersebut adalah kegiatan rutin yang ditingkatkan oleh anggota polsek glagah diantaranya untuk mencegah terjadinya guantibmas serta memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu waspada terhadap kejahatan sehingga tercipta suasana yang aman dan kondusif.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Anggota polsek glagah,
Dalam kegiatan patroli dialogis tersebut terlihat anggota polsek Glagah hadir di tengah pemukiman warga diantaranya guna untuk memberi pelayanan terhadap masyarakat dengan baik dan selalu utamakan pelayanan melayani dengan sepenuh hati “tandasnya.
Sementara itu dalam arahnya kapolsek glagah IPTU BAMBANG SISWOYO,SH., saat dikompirmasi oleh awak media menjelaskan dalam kegiatan patroli tersebut kapolsek glagah membenarkan adanya kegiatan patroli dialogis tersebut diantaranya yang dilaksanakan oleh anggota kami guna untuk memberi pelayanan terhadap masyarakat dengan baik dan guna untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga dengan baik” ungkapnya kapolsek glagah kepada media.
Di sisi lain dalam kegiatan patroli dialogis yang dilaksanakan oleh anggota polsek glagah dalam kegiatan di atas tersebut kegiatan berlangsung berjalan aman dan tertib” pungkasnya.
(Redaksi)