Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Komsos Dengan Warga Desa Binaan

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Minggu, 4 Agustus 2024 - 08:40 WIB

4043 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES – Menjaga hubungan yang lebih baik Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Kodim 0113/Gayo Lues Serda Almustadi melaksanakan Komsos dengan warga binaan. Komsos tersebut di lakukan di desa Buntul musara kec. Tripe Jaya Kab. Gayo Lues.

Serda Almustadi mengungkapkan, jika kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan silaturahmi dengan warga binaannya. Sekaligus untuk mengetahui kondisi dan perkembangan di masyarakat.

Baca Juga :  Lembaga Lingkungan Aceh Desak BBTNGL Lakukan Penindakan Perusakan Kawasan Hutan TNGL

Menurutnya, melalui kegiatan Komsos akan terjalin silaturahmi yang baik dengan warga binaan akan tercipta suasana yang nyaman dan sejuk, sehingga memperlancar tugas keseharian sebagai Babinsa di wilayahnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diakui, dengan Rutin Komsos seorang Babinsa dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan dan dapat melakukan upaya deteksi dini dan cegah dini, sehingga apabila ada hal-hal negatif yang berkembang bisa cepat diselesaikan.

Baca Juga :  Ditlantas Polda Aceh Raih Penghargaan, Berhasil Tekan Laka Lantas secara Kolaboratif

Apapun yang terjadi di wilayah binaan tentunya seorang Babinsa dapat mengetahuinya dan mengerti duduk persoalannya dengan baik.

Berita Terkait

Mualem dan Cabup Aceh Timur Pasangan SAH Bahas Visi Pembangunan Aceh Timur
Calon Gubernur Aceh Dukung SAH mewujudkan Aceh Timur Meusyuhu, makmu dan berkelanjutan
Eks Aktivis Aceh Sebut Keuchik Boleh Dukung Paslon, Bukan Ikut Kampanye Praktis
Sahabat Ilham Panggestu Aceh Timur Nyatakan Sikap Dukung Penuh Haji’ Sulaiman, Tole Dan Abdul Hamid, Apong 
LAKI Sorot Dinas PUPR Aceh Timur Tentang Keterbukaan Informasi
DPRK Aceh Timur Usulkan Nama-nama Ketua dan Wakil Ketua DPRK Periode 2024-2029
Relawan Darul Aman Bersama Sahabat JASA Daereh III Idi Siap Menangkan Paslon H. Sulaiman Tole Dan Abdul Hamid Apong
Pemerintah Aceh Timur Jemput Nelayan Yang Sempat Ditahan Di Thailand

Berita Terkait

Sabtu, 2 November 2024 - 10:07 WIB

Kodim 0815/Mojokerto Salurkan Sedekah Prajurit Untuk Masyarakat Yang Membutuhkan

Jumat, 18 Oktober 2024 - 14:51 WIB

Jumat Curhat Sarana Kontak Polres Mojokerto Tingkatkan Cooling System Jelang Pilkada 2024

Senin, 30 September 2024 - 13:16 WIB

Babinsa Magersari Bantu Distribusi Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Untuk Masyarakat

Jumat, 6 September 2024 - 15:01 WIB

Polres Mojokerto Gelar Jum’at Curhat Ajak Jaga Harkamtibmas

Sabtu, 6 Juli 2024 - 08:00 WIB

Genjot Pompanisasi, Babinsa Koramil 0815/Dlanggu Dampingi Poktan Airi Lahan Tanaman Padi

Sabtu, 6 Juli 2024 - 07:42 WIB

Polres Mojokerto Gelar Jum’at Curhat Ajak Warga Jaga Harkamtibmas

Rabu, 29 Mei 2024 - 17:08 WIB

Pompa Air Brigade Alsintan Alirkan Air di Lahan Jagung, Ketua Poktan Tani Makmur : Terima Kasih Bapak Menteri Pertanian Dan Bapak TNI

Rabu, 29 Mei 2024 - 17:03 WIB

Brigade Alsintan, Kodim 0815 Siap Tingkatkan Produksi Pertanian Wilayah Mojokerto Raya

Berita Terbaru