Mahasiswa KPM Stis Dayah Amal Gelar Festival Gema Muharram di Desa Alue Ie Mirah

AMRI

- Redaksi

Senin, 15 Juli 2024 - 15:45 WIB

40145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Aceh Timur | www.kupastuntas86.com – Mahasiswa Kuliah Pengabdian Masyarakat (KPM) dari Sekolah Tinggi Ilmu Syariah (STIS) Dayah Amal Aceh Timur mengelar festival Gema Muharram Didesa Alue ie Mirah,Kecamatan Indra Makmu Kabupaten Aceh Timur.

Kegiatan yang bertema “Meningkatkan nilai Keislaman Anak, di Era Milenial Menuju Generasi Yang Berakhlakul Karimah” Berlangsung di halaman menasah Gampong Alue Ie Mirah selama tiga hari yang diikuti oleh 52 anak-anak dari berbagai TPA desa setempat, Senin (15/07/2024) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun perlombaan yang adakan mulai tingkat TK/PAUD, SD, dan SMP, seperti Azan dan Iqamah hafalan Rukun iman dan rukun islam, nama Nabi 25 dan nama malaikat, Hafalan surat pendek,dan Hafalan doa sehari-hari. Serta pidato umum dan
Tartil Qur’an.

Baca Juga :  Anggota personil polsek Modo Gelar Patroli Malam Jelang Ramadhan, Jaga Keamanan dan Berikan Imbauan Kamtibmas

Ketua Mahasiswa KPM Stis Dayah Amal yang diwakili oleh Muhammad Rizwan menyampaikan bahwa kegiatan ini terlaksana berkat berkolaborasi antara Mahasiswa KPM Stis Dayah Amal bersama pemerintah Desa Alue ie Mirah guna melatih mental anak-anak sejak dini di era milineal yang serba canggih serta memeriahkan Tahun Baru Islam 1446 Hijriah.

Ia Juga berharap kegiatan itu bisa membangkitkan semangat, jiwa anak-anak Gampong Alue Ie Mirah yang berprestasi.

“Kegiatan ini sangat bagus dan perlu kita lakukan, supaya kita bisa melihat sejauh mana potensi anak-anak dalam menghafal dan menguasai ilmu agama, baik itu baca Alqur’an dengan benar cara azan dan lain sebagainya sebab itu hal yang sering dilakukan dalam kehidupan sehari-hari” Ujarnya.

Baca Juga :  Polsek kedungpring giat patroli perintis presisi sinergitas tni polri di wilayah hukum polsek kedungpring.

Kepala Desa Alue Ie Mirah yang diwakili oleh Tgk. Mukhlis mengapresiasi dan mendukung penuh kegiatan ini karna merupakan langkah awal untuk meningkatkan minat belajar sejak dini dan berkreasi serta dapat menjadi generasi yang Islami.

“terima kasih kepada mahasiswa KPM Stis Dayah Amal yang telah menyelenggarakan kegiatan ini, karna pentingnya kegiatan seperti ini untuk meningkatkan minat anak-anak pada Al-Qur’an dan melahirkan generasi intelektual di masa akan datang”. Tutupnya. (Amri)

 

Berita Terkait

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan
Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak
KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN
Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani
Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan
Kapolsek Karangbinangun Akp Supardi, S. H., pimpin Anggota Giat pengamanan penyeketan Warga PSHT di Dsn. Monolelo desa Karangbinangun Dan kantor desa Karangbinangun Terkait Hitamkan polsek Sugio.
Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.
Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:20 WIB

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 06:48 WIB

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Berita Terbaru