Polisi Lakukan Olah TKP Terkait Temuan Mayat di Peureulak Timur

AMRI

- Redaksi

Rabu, 3 Juli 2024 - 08:39 WIB

40160 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur, www.kupastuntas86.com – Anggota Unit Indonesia Automatic Fingerprint Identification System (INAFIS) Satreskrim Polres Aceh Timur, Polda Aceh pada Selasa, (02/07/2024) petang melakukan olah TKP dan identifikasi atas temuan mayat laki laki pada sebuah warung di Gampong Babah Krueng, Kecamatan Peureulak Timur.

Mayat pertama kali diketahui oleh M. Thalib, 66 tahun warga Gampong Babah Krueng sekira pukul 17.00 WIB yang saat itu ia hendak memotong rumput di sekitar warung.

Baca Juga :  Dandim 1208/Sambas Hadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Janji Anggota DPRD Kab. Sambas

“Biasanya warung tersebut buka, namun saat itu warung kondisi tertutup, kemudian saksi (M. Thalib) memberitahukan kepada tetangga seputar warung selanjutnya bersama sama membuka paksa pintu warung dan didapati pemilik warung diduga sudah meninggal dunia. Kemudian warga memberitahu Keuchik Gampong Babah Krueng dan menghubungi kami,” ujar Kapolsek Peureulak Timur Ipda Surya Wirawanto, Rabu, (03/07/2024).

Memperoleh informasi tersebut, Kapolsek Peureulak Timur berkoordinasi dengan Satreskrim Polres Aceh Timur.

Selanjutnya Satreskrim Polres Aceh Timur menerjunkan Unit INAFIS untuk melakukan identifikasi terhadap mayat tersebut dan teridentefikasi identitas mayat itu adalah M. Saleh, 60 tahun, warga Gampong Babah Kreung, Kecamatan Peureulak Timur.

Hasil identifikasi tidak ada ditemukannya tanda tanda kekerasan pada tubuh M. Saleh. Selanjutnya jenazahnya diserahkan kepada keluarganya. Terang Surya.

(Amri)

Berita Terkait

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN
Kapolsek Karangbinangun Akp Supardi, S. H., pimpin Anggota Giat pengamanan penyeketan Warga PSHT di Dsn. Monolelo desa Karangbinangun Dan kantor desa Karangbinangun Terkait Hitamkan polsek Sugio.
Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.
Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.
Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!
Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.
KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN
GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:20 WIB

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 06:48 WIB

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Berita Terbaru