Aliansi Gerakan Mahasiswa Demo Kejati Sulsel, Sikapi Dugaan Korupsi Di Pemkot Palopo

KUPAS TUNTAS 86 SULSEL

- Redaksi

Senin, 24 Juni 2024 - 16:17 WIB

4095 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sulsel – kupastuntas86.com | Mahasiswa yang tergabung dalam sebuah aliansi melakukan aksi unjuk rasa di depan Kantor Kejaksaaan Tinggi Provinsi Sulawesi Selatan (Kejati Sulsel), menyikapi terkait dugaan korupsi yang terjadi di ruang lingkup Pemerintah Kota Palopo.(24/6/2024).

 

Puluhan Mahasiswa ini yang menamakan diri Aliansi Gerakan Mahasiswa Sulsel, berunjuk rasa di depan gerbang Kejati Sulsel yang dipimpin langsung oleh Alamsyah, kemudian berorasi dan menyampaikan isi tuntutannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Selain berorasi, pendemo juga membagikan selebaran surat pernyataan sikap, serta membakar ban bekas di pinggir jalan, yang mengakibatkan arus kendaraan yang melintas didaerah tersebut jadi melambat. Massa juga membentangkan spanduk bertuliskan identitas aksinya.

Baca Juga :  Ternyata Permasalahan SMA Negeri 11 Masalah Internal Yang Melibatkan Siswa.

 

Tak hanya itu, massa juga menahan sebuah truk untuk dijadikan sebagai panggung orasi. Massa dalam aksinya ini meminta kejati Sulsel untuk segera melakukan penyelidikan menyeluruh terkait dugaan tindak pidana korupsi HT, Herianto dan FKJ.

 

Massa juga meminta dilakukannya investigasi lebih lanjut mengenai Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (FKJ), dan apabila ditemukan ketidakwajaran, kami meminta untuk dilakukan audit keuangan mendalam dengan melibatkan PPATK. Dan juga meminta Kejati Sulsel untuk mengambil tindakan Hukum yang tegas dan teransparan untuk menegakkan keadilan dan keberlanjutan hukum.

Baca Juga :  Pilgub Sulsel, Nama Bro Rivai Mencuat dan Didukung Kalangan Aktivis

 

Setelah orasi, massa kemudian diterima perwakilannya oleh Bapak Soetarmi. SH. MH (Kasi Penkum Kejati Sulsel), dimana dalam audiensi itu Soetarmi menyampaikan akan mempelajari terkait dokumen yang diterima dari pendemo, dan kami akan meneruskan kepada pimpinannya, jelas Soetarmi ke perwakilan massa.(*)

Berita Terkait

Pilgub Sulsel, Nama Bro Rivai Mencuat dan Didukung Kalangan Aktivis
IKA SMANSA 82 Gelar Rapat Pengurus, Mantapkan Program Kegiatan dan Bentuk Panitia Pemberangkatan Tenas IV Yogyakarta
Bantah Pernyataan Kuasa Hukum KONI; Kejam Sulsel Sebut ada Upaya Intimidasi dan Pembungkaman
Rekonstruksi Kisah Misterius, Satu Dari Production House Kota Daeng Gegerkan Dunia Perfilman
Keyboardist Nurhandayani Asal Bantaeng, Player Musik Wanita Pertama di Sejumlah Kapal Laut Milik PT Pelni
Wujud Empati Bhabinkamtibmas Maccini Sombala, Angkat Keranda Jenazah Warganya
Dua Terdakwa Hanya Dituntut 8 Bulan Penjara, Keluarga Almarhum Virendy Serahkan Keadilan di Tangan Majelis Hakim
Timsus Polsek Tallo Mengamankan Tukang Bentor Yang Membawa 10 Jerigen Ballo

Berita Terkait

Senin, 4 November 2024 - 08:50 WIB

Mewujudkan Lalu Lintas Aman: Sat Samapta Polres Tanah Karo Perkuat Pengawasan di Kabanjahe

Minggu, 3 November 2024 - 15:44 WIB

Satgas SIRI Tangkap Mantan Dirjen Perkeretaapian dalam Kasus Korupsi Pembangunan Jalur Kereta Api Besitang–Langsa

Sabtu, 2 November 2024 - 09:59 WIB

Safari Subuh Keliling, Polres Tanah Karo Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:18 WIB

Safari Subuh Keliling Polsek Barusjahe : Upaya Cooling System Jelang Pemilukada Damai di Kabupaten Karo

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:16 WIB

Kapolres Tanah Karo Gelar Kegiatan Cooling System Untuk Pemuda Milenial di Mesjir Cengho Jaranguda.

Rabu, 30 Oktober 2024 - 12:14 WIB

LAKI Sorot Dinas PUPR Aceh Timur Tentang Keterbukaan Informasi

Selasa, 29 Oktober 2024 - 16:20 WIB

Tim Penyidik JAM PIDSUS Tetapkan 2 Tersangka Kasus Impor Gula, Termasuk Eks Menteri Perdagangan TTL

Minggu, 27 Oktober 2024 - 11:13 WIB

Sungguh Tragis Selama 5 Tahun Ganti Rugi Tanah Belum Dibayar,200 KK Terimbas Proyek Bendungan Lau Simeme Menjerit

Berita Terbaru