Mantan Satpam Ditangkap Karena Mencuri Rp 8,4 Juta dari Ruang Guru

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Rabu, 5 Juni 2024 - 09:57 WIB

40147 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polresatabes Semarang | Mantan satpam, Nurkholis, 39 tahun, ditangkap Polrestabes Semarang karena mencuri uang Rp 8,4 juta dari ruang guru di SMA Kristen YSKI Semarang Timur.

Menurut polisi, pencurian dilakukan Nurkholis pada Minggu, (26/5/2024), saat sekolah sedang libur. Ia mengaku nekat melakukan hal tersebut untuk melunasi hutang jutaan rupiah kepada mertuanya dan memanfaatkan pengetahuannya tentang sistem keamanan sekolah untuk keuntungannya.

“Saya tidak merencanakan pencurian ini. Hanya reflek saat saya mampir ke sekolah tersebut,” kata Nurkholis saat diwawancara oleh awak media. Namun polisi menemukan bukti-bukti yang menunjukkan pencurian tersebut direncanakan, termasuk penggantian kamera CCTV di lokasi kejadian.

Nurkholis, warga Banyumanik Semarang, sempat bekerja sebagai satpam di sekolah tersebut selama enam bulan sebelum keluar karena gaji yang rendah. Dia menggunakan pengetahuannya tentang tata letak sekolah untuk mengelabui mantan rekan-rekannya dan mendapatkan akses ke ruang guru.

Baca Juga :  Polres Gresik Jerat 6 Pesilat Aniaya Hingga Tewas Saat Ujian Kenaikan Sabuk Terancam Hukuman 12 Tahun Penjara

Kanit Reskrim Polrestabes Semarang Kompol Andika Dharma Sena menjelaskan, Nurkholis ditangkap di rumahnya pada Kamis, (30/5/2024) dan dijerat Pasal 363 ayat 1 KUHP dengan ancaman hukuman penjara maksimal 5 tahun. .

Alasan Nurkholis melakukan pencurian adalah karena ia perlu melunasi cicilan utang rumah mertuanya. “Untuk membayar utang akta mertua,” ucapnya. (Red)

Berita Terkait

Kapolsek brondong Akp moch lazib, S. H., Beserta anggota melaksanakan kegiatan penyeketan Warga PSHT Diperbatasan Lamongan-Tuban Begini Tegasnya!.
ANTISIPASI GESEKAN ANTAR PERGURUAN SILAT ANGGOTA POLSEK SAMBENG LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT TENGAH MALEM.
Bhabinkamtibmas bersama Babinsa Desa Guminingrejo laksanakan Sambang desa memberikan Sosialisasi tentang penipuan Online diwarkop Gumining.
Anggota polsek modo giat patroli blue light tengah malam diantaranya! Cegah tindak pidana kejahatan Antara lain Kriminalitas dan Balap liar.
Anggota polsek modo giat memberikan himbauan Larangan untuk bermain Atau berenang di Waduk Begini Pesannya!
Cegah pengunaan Narkoba Anggota polsek Sukorame Dialogis kepada Masyarakat Begini tegasnya!
Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman, Anggota polsek Sambeng Tingkatkan! Patroli Blue Light Diantaranya! Antisipasi pencurian, begal, premanisme, dan penyakit masyarakat Begini tegasnya!
Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman, Anggota polsek Sukorame Tingkatkan! Patroli Blue Light.

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 13:21 WIB

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN

Minggu, 20 April 2025 - 05:49 WIB

Kapolsek Karangbinangun Akp Supardi, S. H., pimpin Anggota Giat pengamanan penyeketan Warga PSHT di Dsn. Monolelo desa Karangbinangun Dan kantor desa Karangbinangun Terkait Hitamkan polsek Sugio.

Minggu, 20 April 2025 - 00:19 WIB

Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.

Sabtu, 19 April 2025 - 23:05 WIB

Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!

Sabtu, 19 April 2025 - 22:34 WIB

Kapolsek brondong Akp moch lazib, S. H., Beserta anggota melaksanakan kegiatan penyeketan Warga PSHT Diperbatasan Lamongan-Tuban Begini Tegasnya!.

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 10:08 WIB

GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terbaru