Kapolres Subulussalam Hadiri Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2024

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Sabtu, 1 Juni 2024 - 18:41 WIB

4052 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Simpang Kiri- Kapolres Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan menghadiri upacara peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024 yang diselenggarakan di halaman kantor Walikota Subulussalam Desa Lae Oram Kecamatan Simpang kiri Kota Subulussalam. Sabtu, 1 Juni 2024.

Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024 ini, mengusung tema “Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045”.

Baca Juga :  Berkah Ramadhan, Sat Samapta Polres Subulussalam Berbagi Takjil dengan Masyarakat

Dalam upacara yang berlangsung dengan khidmat tersebut, bertindak sebagai inspektur upacara Dandim 0118/Subulussalam Letkol Inf. UN Wahyu Nugroho dan diikuti oleh para Forkopimda, Jajaran dari Pemerintahan Kota Subulussalam, Tni – Polri, serta Pegawai Negeri Sipil.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan lain, Kapolres Subulussalam menyampaikan bahwa kehadirannya dalam upacara ini adalah bentuk komitmen Polres Subulussalam untuk selalu mendukung dan menjaga keutuhan NKRI berdasarkan Pancasila.

Baca Juga :  Tokoh Masyarakat Tangga Besi Sesalkan Pemberitaan Kaitkan Walikota Subulussalam

“Dengan peringatan Hari Lahir Pancasila ini, diharapkan seluruh masyarakat Kota Subulussalam dapat semakin memahami dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari, serta bersama-sama menjaga keutuhan dan kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia, “tutup Kapolres.

Berita Terkait

Ulang Pungurren Gek, Pilkada Kota Subulussalam Damai Tanpa Ada Upaya Menggagalkan Paslon
Polres Subulussalam Ikut Berpartisipasi Donor Darah Dalam Rangka HUT TNI Ke-79
Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam
Forkopimda Subulussalam Peringati Hari Kesaktian Pancasila Upacara Bersama SKPK Secara Khidmat
Melapor Wartawan Bukan Dengan Polres Subulussalam, Seharusnya Wartawan Lapor Ke Perusahaan Media dan Dewan Pers
Terkait Pemberitaan Beberapa Media Online Membuat Sindiran “MeMe” LSM Suara Putra Aceh Tanggapi Masih Kategori Wajar
Semua Bantuan Pada LSM dan Ormas Tahun 2022 dari Pemko Subulussalam, Diminta APH Lidik
Kuasa Hukum Tiga Tersangka Berondolan Ajukan Penangguhan Penahan, Anggota DPRK Terpilih Sebagai Penjamin

Berita Terkait

Senin, 4 November 2024 - 08:50 WIB

Mewujudkan Lalu Lintas Aman: Sat Samapta Polres Tanah Karo Perkuat Pengawasan di Kabanjahe

Minggu, 3 November 2024 - 15:44 WIB

Satgas SIRI Tangkap Mantan Dirjen Perkeretaapian dalam Kasus Korupsi Pembangunan Jalur Kereta Api Besitang–Langsa

Sabtu, 2 November 2024 - 09:59 WIB

Safari Subuh Keliling, Polres Tanah Karo Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:18 WIB

Safari Subuh Keliling Polsek Barusjahe : Upaya Cooling System Jelang Pemilukada Damai di Kabupaten Karo

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:16 WIB

Kapolres Tanah Karo Gelar Kegiatan Cooling System Untuk Pemuda Milenial di Mesjir Cengho Jaranguda.

Rabu, 30 Oktober 2024 - 12:14 WIB

LAKI Sorot Dinas PUPR Aceh Timur Tentang Keterbukaan Informasi

Selasa, 29 Oktober 2024 - 16:20 WIB

Tim Penyidik JAM PIDSUS Tetapkan 2 Tersangka Kasus Impor Gula, Termasuk Eks Menteri Perdagangan TTL

Minggu, 27 Oktober 2024 - 11:13 WIB

Sungguh Tragis Selama 5 Tahun Ganti Rugi Tanah Belum Dibayar,200 KK Terimbas Proyek Bendungan Lau Simeme Menjerit

Berita Terbaru