Panen raya jagung Oleh Pangdam V/Brawijaya Mayjend TNI Rafael Granada Baay, S.E., M.M. Bersama Forkompinda Kab. Lamongan Di Desa Mojorejo Kec. Modo Begini Selengkapnya!

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Selasa, 28 Mei 2024 - 07:56 WIB

40165 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lamongan | www.kupastuntas86.com- Pangdam V Brawijaya, Mayjen Rafael Granada Baay melakukan panen raya jagung di area hutan kawasan Desa Mojorejo, Kecamatan Modo, Kabupaten Lamongan, Selasa (28/5/2024).

Pada saat ini, Kodam V Brawijaya telah berhasil mendampingi program tanam jagung lahan tadah hujan untuk mendukung ketahanan pangan nasional seluas 755 ribu hektare.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan pada tahun 2024, Pangdam V Brawijaya bisa mencapai 1 juta hektare se-Jatim.

“Saya akan targetkan tahun ini bisa mencapai 1 juta hektare,” ungkap Rafael kepada media, usai panen raya di Modo, Selasa (28/5/2024).

Upaya mencapai target 1 juta akan dibarengi dengan mengoptimalkan sumber air di sungai dan sumber air bawah tanah (sumur).

Rafael sudah melakukan optimalisasi sumber air baku di beberapa daerah di Jatim, termasuk di Pacitan.

Diantaranya dengan cara pompanisasi dan pipanisasi melalui teknis yang sudah diterapkan.

Demikan juga dengan di Mojorejo, Kecamatan Modo. Pertanian tanaman jagung di tempat ini akan memaksimalkan sumber air sungai radius 1 kilometer dan sebagian ada yang 3 kilometer.

Baca Juga :  Hari Sumpah Pemuda Ke-95, Prajurit Korem 073/Makutarama Meriahkan Dengan Jalan Sehat

Apa yang dilakukannya tersebut, menurut Rafael, akan meningkatkan produksi pangan, termasuk jagung.

Saat ini, produksi jagung di Lamongan menduduki urutan nomor di Jatim dengan luas lahan 1.213 hektare. “Produksinya surplus,” ungkapnya.

Pihaknya bahkan optimis bisa ekspor komoditi jagung dan eskpor itu akan diawali dari Lamongan.

Selain menjadi ekosistem vegetasi tegakan pohon jati, area hutan itu sekarang juga sudah menjadi lahan tumpangsari produktif penghasil tanaman jagung.

Panen raya ini merupakan hasil kolaborasi TNI dengan masyarakat wilayah Desa Mojorejo dalam memanfaatkan lahan hutan dengan bertanam jagung.

Tanam sorgum memanfaatkan lahan eks panen jagung, sembari menunggu masa tanam jagung berikutnya, Selasa (28/5/2024)
Tanam sorgum memanfaatkan lahan eks panen jagung, sembari menunggu masa tanam jagung berikutnya, Selasa (28/5/2024)

Pangdam menyambut gembira acara seperti ini, karena akan memperkuat ketahanan secara nasional. Pola kerjasama dan sinergitas dengan jajaran Kodam V Brawijaya, Korem 081 DSJ dan Kodim 0812 dengan masyarakat ini luar biasa.

Baca Juga :  Giat Apel Siaga dalam Rangka debat Publik ll ( Kedua ) Pilkada 2024 kab. Lamongan

Bahkan akan mencukupi kebutuhan jagung baik provinsi maupun nasional. Apalagi dampak El Nino 2023 bisa dirasakan bersama.” Jadi ini momentum untuk memperkuat ketahan pangan nasional,” katanya

Dalam kegiatan itu turut hadir, Aster Kolonel Inf Heri BW, Aspers Kolonel Inf Abdul Razak Rangkuti, Kapoksahli, Kependam V Brawijaya.

Rafael menjelaskan bahwa di wilayah hutan Mojoreko ini ditanam jagung varietas Perkasa. Menurutnya, panen raya jagung 2024 ini hasilnya baik dengan varietas ini.

Jagung yang dipanen hari ini diatas lahan seluas 250 hektare dari luas tanam jagung 1.213 hektare.

Produktivitas jagung ini mencapai 12 ton per hektare. Dan ini bisa memperkuat stok jagung di Jawa Timur.

Ia mengingatkan konservasi lahan bagi Lembaga Masyarakst Desa Hutan (LMDH). Jaga lahan hutan agar tetap lestari, aman dari longsor, dan banjir.

Diakhir acara panen raya jagung di lahan LMDH, Pangdam didampingi rombongan melakukan tanam sorgum di eks lahan jagung. (Red)

Berita Terkait

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN
Kapolsek Karangbinangun Akp Supardi, S. H., pimpin Anggota Giat pengamanan penyeketan Warga PSHT di Dsn. Monolelo desa Karangbinangun Dan kantor desa Karangbinangun Terkait Hitamkan polsek Sugio.
Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.
Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.
Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!
Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.
KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN
GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 13:21 WIB

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN

Minggu, 20 April 2025 - 04:43 WIB

Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.

Minggu, 20 April 2025 - 00:19 WIB

Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.

Sabtu, 19 April 2025 - 23:05 WIB

Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!

Sabtu, 19 April 2025 - 22:34 WIB

Kapolsek brondong Akp moch lazib, S. H., Beserta anggota melaksanakan kegiatan penyeketan Warga PSHT Diperbatasan Lamongan-Tuban Begini Tegasnya!.

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 10:08 WIB

GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terbaru