Babinsa Ajak Perangkat Desa Ngopi Bareng di Kecamatan Blangjerango

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Senin, 29 April 2024 - 01:30 WIB

40100 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Anggota Koramil 07/Blangjerango Kodim 0113/Gayo lues melaksanakan komsos dengan perangkat desa Penosan di salah satu warung kopi di kecamatan Blangjerango Kab.Gayo Lues.Pada Senin(29/4/2024/.

Dalam suasana yang santai dan akrab, Serka Zulkifli berbincang-bincang dengan perangkat desa Penosan sambil menyeruput kopi. Kegiatan Komsos ini merupakan salah satu upaya Babinsa untuk menjalin komunikasi yang baik dengan perangkat desa serta masyarakat setempat.

Danramil 07/Blangjerango Kapten Inf Fazrul azwar menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat sinergi antara Babinsa dan peangkat desa dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat.

“Dengan melakukan Komsos seperti ini, kami ingin memastikan bahwa kolaborasi antara Babinsa dan perangkat desa terjalin dengan baik. Komunikasi yang lancar antara Babinsa dan perangkat desa sangatlah penting dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh warga,” ujar Kapten Inf Fazrul azwar.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca mendampingi Kegiatan Posyandu di Desa Aih Selah Kec.Pantan Cuaca

Selama kegiatan berlangsung, Serka Zulkifli juga menyampaikan pesan-pesan kepada perangkat desa dan mengajak mereka untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan mereka. Dengan adanya kerjasama yang solid antara Babinsa dan perangkat desa, diharapkan dapat tercipta lingkungan yang harmonis dan kondusif bagi seluruh masyarakat Kecamatan Blangjerango. (RED)

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Razia Miras di Tiga Lokasi, Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca melaksanakan komsos dgn masyarakat Binaan di desa Kuning Kurnia
Babinsa Koramil 09/PB Komsos Dengan warga desa Binaan untuk mempererat Tali silaturahmi.
Babinsa koramil 10/Pantan Cuaca pantau harga sembako di pasar pagi Pantan Kota
Babinsa Komsos Dengan Warga Dan Pantau Wilayah Binaan
Ketua LSM PMK Soroti Pernyataan Anggota DPR RI Komisi II Terkait Tudingan Tidak Netral Kepada Pj Bupati Gayo Lues
Pj Bupati Gayo Lues Bantah Isu Keberpihakan pada Salah Satu Paslon
Said Sani- Saini Komit Tegakkan Syariat Islam di Gayo Lues

Berita Terkait

Senin, 24 Februari 2025 - 09:51 WIB

Patroli Dialogis, Sat Samapta Polres Sergai berikan bantuan ke Nenek Sukiani

Minggu, 23 Februari 2025 - 20:21 WIB

Polsek Firdaus Polres Sergai Cek Lokasi Tragedi Tukang Becak Tewas Tertabrak Kereta Api

Minggu, 23 Februari 2025 - 18:09 WIB

Polsek Dolmas Polres Sergai Ringkus 2 Pelaku dan 1 Penadah Tindak Pidana Pencurian

Sabtu, 11 Januari 2025 - 10:24 WIB

Tidak ada tempat bersembunyi, Pelaku Curanmor berhasil diamankan Sat Reskrim Polres Sergai

Sabtu, 11 Januari 2025 - 01:14 WIB

Bersinergi TNI – Polri Bagikan Program Makan Siang Gratis Kepada Anak-Anak SD

Sabtu, 11 Januari 2025 - 00:43 WIB

Rapat Pleno Terbuka Penetapan Paslon Terpilih Kepala Daerah Bupati dan Wakil Bupati Serdang Bedagai pada Pilkada Serentak Tahun 2024

Jumat, 10 Januari 2025 - 23:43 WIB

Polres Serdang Bedagai Gelar perayaan natal dan syukuran bagi umat Kristen

Selasa, 7 Januari 2025 - 17:41 WIB

Unit Sat Lantas Polres Sergai Gerak Cepat Tangani Laka lantas Di Dolok Masihul Satu Orang Meninggal Dunia

Berita Terbaru