Naas Pria Usia 31 Tahun Tewas Ditempat Disambar Kereta Api Di Deli Serdang

Joni Suheryanto

- Redaksi

Jumat, 26 April 2024 - 15:00 WIB

40214 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ELI SERDANG | KUPAS TUNTAS 86 – Nasib naas dialami Firnandus Simamora (31) Warga Gg Tapian Nauli Jl. Pematang Siantar Dusun VI Desa Pagar Jati Kecamatan Lubuk Pakam Kabupaten Deli Serdang yang meregang nyawa usai tersambar Kereta Api di Deli Serdang.

Informasi dihimpun, Peristiwa maut yang merenggut korban jiwa tersebut terjadi di Dusun IV Desa Pagar Jati Kecamatan Lubuk Pakam Kabupaten Deli Serdang pada Kamis 24 April 2024 sekira Pukul 15.30 Wib kemarin.

Kapolsek Lubuk Pakam AKP H. RUSDI SH, MM yang dikonfirmasi awak media membenarkan peristiwa tersebut.

” Benar, Berdasarkan hasil cek di tempat kejadian perkara (TKP) telah ditemukan Mayat yang berada di samping rel kereta Api diduga tersambar kereta Api. Ujar Kapolsek Lubuk Pakam AKP H. RUSDI SH, MM kepada awak media, Jumat (26/4/2024) Siang.

Dijelaskan Kapolsek, menurut keterangan saksi, sebelum peristiwa tersebut terjadi korban Firnandus Simamora terlihat berada diseputaran TKP.

Korban yang memiliki riwayat penyakit sawan/epilepsi ini sempat diketahui masyarakat sedang berjalan kaki di dekat rel.

Baca Juga :  OKNUM "PENGUSAHA PRAKTEK BIDAN SRI RAHAYU & KLINIK BEAUTY SALON Dolokmasihul Diduga Melanggar Pasal 103 UUPPLH, Diminta APH Subdit 4 Krimsus Polda Sumut Turun Ke TKP

Tak berselang lama, korban ditemukan warga sudah dalam keadaan tergeletak bersimbah darah disamping rel, diduga korban meninggal dunia di tempat kejadian perkara (TKP).

Untuk kronologi kejadian, Diduga korban tersambar kereta api penumpang Ekonomi yang datang dari arah Tanjung Balai menuju Medan.

Akibat peristiwa tersebut, korban mengalami luka robek pada bagian wajah dan Kepala.

Dan saat ini jenazah korban sudah berhasil dievakuasi ke RS Sari Mutiara Lubuk Pakam guna kepentingan penyelidikan. Pungkas Kapolsek Lubuk Pakam .(JONI SH)

Berita Terkait

IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas
Prof. Dr. Yasonna H. Laoly, SH.,M.Sc., Gelar Reses di Dusun II Desa Wonosari, Kec.Tanjung Morawa, Kab.Deli Serdang
Ketum MAVI Wiji Astuty Lantik Pengurus MAVI SUMUT 2025–2029, Mantan Atlet Voli Siap Berkontribusi Bangun Olahraga Nasional
Polresta Deli Serdang Gencar Berantas Judi Online Dan Narkoba, Edukasi Masyarakat Secara Masif
Kapolresta Deli Serdang Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Kantor MUI Kabupaten Deli Serdang
Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Di Gereja, Polresta Deli Serdang Tempatkan Personil Pengamanan
Sinergi TNI-Polri dan Pemda Jaga Mudik Aman di Deli Serdang, Tokoh Masyarakat Deli Serdang Apresiasi
Camat Tanjung Morawa H.Ibnu Hajar, S.Sos., Menggelar Halal Bihalal Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 09:41 WIB

ANTISIPASI GESEKAN ANTAR PERGURUAN SILAT ANGGOTA POLSEK SAMBENG LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT TENGAH MALEM.

Jumat, 18 April 2025 - 09:27 WIB

Sinergritas Polri Dengan Perangkat Desa Kapolsek Tikung Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Ke Kantor Desa Kelorarum Kec.Tikung Begini pesannya!

Kamis, 17 April 2025 - 12:23 WIB

GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.

Kamis, 17 April 2025 - 11:18 WIB

Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan kegiatan (PKP)patroli Kota presisi dialogis di wilayah Sukodadi.

Berita Terbaru