MASIH SUSANA IDHUL FITRI, ANGGOTA KORAMIL 08/BLANGPEGAYON LAKSANAKAN SILATURAHMI DAN HALAL BIHALAL KERUMAH WARGA

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Jumat, 19 April 2024 - 01:55 WIB

40165 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues : Demi tetap terjalin dan terjaganya silaturahmi, Anggota Koramil 08/Blangpegayon Kodim 0113/Gayo Lues dan juga Bhabinkamtibmas Pospol Blangpegayon melaksanakan anjangsana dan silaturahmi kerumah masyarakat yang berada disekitar Koramil 08/Blangpegayon dan Pospol Blangpegayon, Jum’at (19/04/2024)

Silaturahmi ini merupakan wujud dari kekompakan dan juga sinergitas TNI-POLRI dimasyarakat dalam menjaga kerukunan, Kenyamanan, Keamanan dan juga ketentraman, Apalagi masyarakat di sekitaran Koramil dan Pospol sangat menerima dan berterima kasih sekali dengan kehadiran TNI-POLRI yang sangat banyak membantu kesulitan masyarakat sehingga masyarakat sangat terayomi

Baca Juga :  Diduga Ugal-ugalan Mobil Dinas Asisten I Gayo Lues, Tabrak Warga Kampung Bukut Trangun

Kegiatan anjangsana ini akan lebih mempererat lagi rasa kekeluargaan apalagi masih disuasana Idhul Fitri dan masih dalam bulan Syawal sehingga masyarakat akan merasakan kehadiran TNI-POLRI sekaligus melaksanakan halal bihalal sehingga akan mempermudah komunikasi dalam melaksanakan tugas kedepan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anggota Koramil 08/Blangpegayon bersama Bhabinkamtibmas berbincang-bincang dengan masyarakat dan nampak suasana keakraban dan persaudaraan dengan masyarakat dan kami melaksanakan anjangsana serta halal bihalal ini dari rumah kerumah diseputaran Koramil dan pospol

Baca Juga :  Kata Abu Mukmin, Menang dan Kalah Pilkades Porang Soal Biasa, Namun Persaudaraan Diatas Segalanya

Anggota Koramil 08/Blangpegayon Serda M. Ali mengatakan bahwa momen Idhul Fitri ini adalah momen yang sangat bagus untuk kita laksanakan halal bihalal dan juga saling maaf memaafkan karena selain mengetahui situasi wilayah binaan kita juga sebagai manusia juga pasti ada salah, Sehingga dengan kegiatan ini silaturahmi dan kerjasama akan tetap terjaga dan bisa mempermudah kita dalam melaksanakan tugas kedepan.

Berita Terkait

Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Warganya Jemur Padi.
Polres Gayo Lues Gelar Razia Miras di Tiga Lokasi, Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca melaksanakan komsos dgn masyarakat Binaan di desa Kuning Kurnia
Babinsa Koramil 09/PB Komsos Dengan warga desa Binaan untuk mempererat Tali silaturahmi.
Babinsa koramil 10/Pantan Cuaca pantau harga sembako di pasar pagi Pantan Kota
Babinsa Komsos Dengan Warga Dan Pantau Wilayah Binaan
Ketua LSM PMK Soroti Pernyataan Anggota DPR RI Komisi II Terkait Tudingan Tidak Netral Kepada Pj Bupati Gayo Lues
Pj Bupati Gayo Lues Bantah Isu Keberpihakan pada Salah Satu Paslon

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:20 WIB

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 06:48 WIB

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Berita Terbaru