Keluraga Besar IDI Deli Serdang Berikan Edukasi Kepada Masyarakat Sekaligus Berbagi Sembako

Joni Suheryanto

- Redaksi

Minggu, 31 Maret 2024 - 21:20 WIB

40174 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DELI SERDANG | KUPAS TUNTAS 86 – Keluarga Besar Ikatan Dokter Indonesia Cabang Deli Serdang adakan kegiatan,adapun kegiatan tersebut memberikan edukasi kepada masyarakat tentang kesehatan dan pengobatan gratis untuk wilayah Kabupaten Deli Serdang Sabtu 30 Maret 2024 Sekira Pukul 13.30 Wib.

Hadir dalam Kegiatan tersebut Ketua IDI Cabang Deli Serdang dr Asri Ludin Tambunan beserta rombongan,dan warga Sibiru biru beserta STM Hilir di dua tempat yang berbeda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan diawali di kecamatan Sibiru biru,tepat nya di Klinik Pratama Sehati Husada, sekitar kurang lebih 100 warga yang menghadiri kegiatan tersebut, baik kaum Dhuafa maupun ibu hamil.

Dalam kata sambutan nya,Ketua IDI Cabang Deli Serdang dr Asri Ludin Tambunan memberikan Edukasi tentang Kesehatan dan Berobat gratis untuk warga Sibiru biru dan STM Hilir,dan warga Sekabupaten Deli Serdang, agar masyarakat benar benar mendapatkan pelayanan berobat gratis di Puskemas dan Rumah Sakit Imbuh nya.

Baca Juga :  Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-77 Polres Serdang Bedagai, Adakan Giat Bhakti Sosial Pelayanan Kesehatan umum, Pengobatan Gratis, Dan Pelayanan Stunting

Akhir kegiatan Keluarga besar IDI Cabang Deli Serdang membagikan sembako kepada warga sibiru biru, dan berfoto bersama,

Sekitar pukul 14.15 Wib, rombong bergerak menuju Kecamatan STM Hilir, setibanya di lokasi kegiatan rombongan keluarga besar IDI di sambut antusias warga yang sudah terlebih dulu hadir,

Dalam tema yang sama, ketua IDI dr Asri Ludin Tambunan memberikan Edukasi yang sama tentang kesehatan dan berobat gratis,dalam kata sambutan nya beberapa warga ada yang bertanya (konsultasi) terkait beberapa penyakit,ketua IDI menyarankan agar kita menjaga Pola Makan dan berobat ke Puskesmas.dr Asri Ludin Tambunan Juga berpesan kepada masyarakat STM Hilir, Periksa kan dulu penyakit kita, baru kita minum obat, jangan minum obat dulu baru kita memeriksakan penyakit tegas dr Aci (Panggilan)
Akhir kegiatan Keluarga besar IDI membagikan bantuan Sembako kepada warga STM Hilir dan sekaligus foto bersama.

Baca Juga :  Dapatkan info Praktik Perjudian Jenis Togel, Polsek Tanjung Morawa Langsung Cek Lokasi

Pantauan awak media di lapangan membenarkan adanya kegiatan Edukasi tentang kesehatan untuk warga Deli Serdang dan berbagi sembako bersama kekuarga besar IDI Cabang Deli Serdang, berharap kita memiliki Pemimipin yang memahami kepedulian nya tentang Kesehatan.

Selama kegiatan berlangsung berjalan dengan lancar, aman kondusif.(JONI SH)

Berita Terkait

IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas
Prof. Dr. Yasonna H. Laoly, SH.,M.Sc., Gelar Reses di Dusun II Desa Wonosari, Kec.Tanjung Morawa, Kab.Deli Serdang
Ketum MAVI Wiji Astuty Lantik Pengurus MAVI SUMUT 2025–2029, Mantan Atlet Voli Siap Berkontribusi Bangun Olahraga Nasional
Polresta Deli Serdang Gencar Berantas Judi Online Dan Narkoba, Edukasi Masyarakat Secara Masif
Kapolresta Deli Serdang Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Kantor MUI Kabupaten Deli Serdang
Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Di Gereja, Polresta Deli Serdang Tempatkan Personil Pengamanan
Sinergi TNI-Polri dan Pemda Jaga Mudik Aman di Deli Serdang, Tokoh Masyarakat Deli Serdang Apresiasi
Camat Tanjung Morawa H.Ibnu Hajar, S.Sos., Menggelar Halal Bihalal Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 09:41 WIB

ANTISIPASI GESEKAN ANTAR PERGURUAN SILAT ANGGOTA POLSEK SAMBENG LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT TENGAH MALEM.

Jumat, 18 April 2025 - 09:27 WIB

Sinergritas Polri Dengan Perangkat Desa Kapolsek Tikung Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Ke Kantor Desa Kelorarum Kec.Tikung Begini pesannya!

Kamis, 17 April 2025 - 12:23 WIB

GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.

Kamis, 17 April 2025 - 11:18 WIB

Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan kegiatan (PKP)patroli Kota presisi dialogis di wilayah Sukodadi.

Berita Terbaru