Giat Patroli Ngabuburit Antisipasi Kriminalitas Dan Balap Liar Menjelang Buka Puasa Ramadhan

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Jumat, 22 Maret 2024 - 04:50 WIB

40155 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMONGAN | www.kupastuntas86.com-
Guna untuk mewujudkan situasi Keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di bulan suci ramadhan agar tetap yang aman nyaman dan kondusif khususnya di wilayah hukum Polsek Bluluk Anggta Polsek Bluluk melaksanakan Patroli kamtibmas ngabuburit menjelang buka puasa di daerah ramainya kegiatan masyarakat mencari takjil untuk buka puasa di Kecamatan Bluluk, Rabu (29/03/2024)

Anggota Polsek Bluluk,Aipda Anitra dan Briptu Siswo melaksanakan monitoring kegiatan aktifitas warga yang sedang mencari takjil untuk berbuka puasa serta wilayah yang rawan di lakukan aksi balap liar dan gesekan antar pemuda perguruan silat.

Sementara Kapolsek Bluluk AKP Sudibyo, S.H, mengatakan bahwa sumber terjadi Guankamtibas pada lokasi yang biasa digunakan warga dalam rangka mencari takjil untuk berbuka puasa dan berkumpulnya para anak muda saat menjelang buka puasa tidak menutup kemungkinan menjadi potensi terjadinya gangguan kamtibmas, sehingga dianggap perlu adanya kehadiran Polisi dalam menciptakan rasa aman dan nyaman terhadap warga masyarakat,tegasnya

Kapolsek Bluluk menambahkan dan menjelaskan bahwa kegiatan Patroli yang dilakukan Anggotanya selain bertujuan untuk memberikan rasa aman tertib dan nyaman bagi warga masyarakat saat menjalankan ibadah puasa.

Baca Juga :  Upgrade Kemampuan Manajemen Media Pada Masa Pemilu, Bidhumas Polda Jateng Gelar Pelatihan

“Keberadaan Polisi di tengah-tengah masyarakat juga diharapkan dapat mencegah para pelaku tindak kriminal, paling tidak dengan adanya Polisi di tengah tengah masyarakat, pelaku kejahatan yang mau berbuat kriminal akan mengurungkan niatnya berbuat jahat,”jelasnya

Disamping itu juga kehadiran Polisi di jalan raya untuk memberikan kelancaran lalu lintas dan mengurangi kemacetan serta menghindari adanya laka lantas” pungkasnya.

(Redaksi)

Berita Terkait

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN
Kapolsek Karangbinangun Akp Supardi, S. H., pimpin Anggota Giat pengamanan penyeketan Warga PSHT di Dsn. Monolelo desa Karangbinangun Dan kantor desa Karangbinangun Terkait Hitamkan polsek Sugio.
Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.
Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.
Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!
Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.
KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN
GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:20 WIB

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 06:48 WIB

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Berita Terbaru