5 Tips Membuat Ruang Bersantai Semi Outdoor yang Menawan, Yuk Buat Segera!

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Jumat, 15 Maret 2024 - 05:31 WIB

4083 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

tips membuat ruang bersantai semi outdoor (pexels.com)

tips membuat ruang bersantai semi outdoor (pexels.com/Ben Mack)

Seiring dengan semakin menguatnya keinginan akan keseimbangan antara kenyamanan ruangan dalam dan kecantikan alam terbuka, ruang bersantai semi outdoor menjadi solusi yang menarik dan populer. Ini merupakan titik temu antara ruang dalam yang nyaman dan keasrian alam. Ruang bersantai semi outdoor menawarkan pengalaman yang unik dan menyenangkan. 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jika Anda merasa tertarik untuk menciptakan ruang yang memikat ini di rumah Anda, yuk jelajahi tips membuat ruang bersantai semi outdoor yang menawan berikut. Ini pun dijamin bakal fungsional banget, lho!

Pilih Lokasi yang Strategis

Langkah pertama untuk menciptakan ruang bersantai semi outdoor yang sempurna adalah memilih lokasi yang strategis. Pilih area yang mendapatkan cukup cahaya matahari pagi atau sore untuk menciptakan suasana yang cerah dan segar. 

Namun, pastikan juga ada elemen perlindungan, seperti pohon atau dinding, untuk menghindari sinar matahari langsung atau hujan. Dengan pemilihan lokasi yang tepat, Anda dapat menikmati keindahan alam tanpa harus terpapar elemen cuaca secara langsung.

Gunakan Furnitur Tahan Cuaca yang Nyaman

tips membuat ruang bersantai semi outdoor (pexels.com)

tips membuat ruang bersantai semi outdoor (pexels.com/Lachlan Ross)

Langkah selanjutnya, silakan pilih furnitur yang tahan terhadap cuaca agar tetap nyaman dan awet. Beberapa bahan-bahannya seperti polyethylene, aluminium, atau kayu yang dapat meningkatkan nuansa homey. Jika kepikiran menggunakannya, silakan cek harga papan kayu Courtina yang sangat bersaing.

Baca Juga :  VRITIMES, BisnisCirebon.AboutSemarang.id, dan ArahBaru.id Berkolaborasi untuk Memperkuat Ekosistem Berita Bisnis dan Inovasi di Indonesia

Namun, pastikan juga furnitur tersebut mudah dibersihkan dan dirawat agar nyaman. Seiring dengan kepraktisan, furnitur yang tahan cuaca juga memberikan penampilan estetis yang tahan lama, lho.

Tambahkan Tanaman Hias untuk Kesegaran

Tanaman hias juga termasuk elemen penting dalam menciptakan ruang bersantai semi outdoor yang menyenangkan. Letakkanlah beberapa tanaman hias yang tahan terhadap kondisi luar ruangan dan sesuai dengan iklim setempat. Pilihan seperti palem, lavender, atau tanaman merambat dapat memberikan sentuhan hijau yang menyegarkan dan menciptakan nuansa alami yang menyenangkan. Selain itu, tanaman-tanaman ini juga membantu meningkatkan kualitas udara di sekitar ruang bersantai.

Tambahkan Pencahayaan yang Hangat dan Romantis

tips membuat ruang bersantai semi outdoor (unsplash.com)

tips membuat ruang bersantai semi outdoor (unsplash.com/dtpennington)

Pencahayaan memainkan peran penting dalam menciptakan suasana yang hangat dan romantis di ruang bersantai semi outdoor. Untuk mewujudkannya, gunakan lampu-lampu taman yang menghasilkan cahaya hangat atau lampion yang dapat dipasang di sekitar area tersebut. 

Selain itu, pertimbangkan pemasangan panel kayu untuk menciptakan nuansa yang nyaman, utamanya di malam hari. Dengan pencahayaan serta penambahan elemen kayu yang tepat, ruang bersantai semu outdoor Anda akan menjadi tempat yang sempurna untuk menikmati malam bersama keluarga atau teman-teman. Yuk, cek harga papan kayu sekarang!

Baca Juga :  Semarak kemeriahan Anniversary 21th Horison Hotels Group: PT. MGM Horison Hotels Group sukses rayakan Ultah ke-21 dengan tema Carnival Night

Tempatkan Perabot Pendukung dan Aksesori

Untuk memberikan sentuhan privasi pada ruang bersantai semi outdoor, tambahkan perabot pendukung dan aksesori. Contohnya seperti meja kecil dengan lilin aromaterapi, karpet yang tahan air, atau bahkan kursi goyang yang nyaman dapat menambahkan elemen kenyamanan dan keunikan pada ruang Anda. 

Pilih aksesori yang tahan terhadap cuaca atau dapat dengan mudah dipindahkan ke dalam ruangan jika diperlukan. Supaya lebih nyaman, tempatkan juga furnitur atau lantai vinyl untuk meningkatkan kenyamanan di luar ruang. Jika tertarik, segera cek harga papan kayu  Courtina yang sudah pasti terpercaya.

Dengan mengikuti tips ini, Anda dapat menciptakan ruang bersantai semi outdoor yang menjadi tempat istimewa. Ini dapat digunakan untuk bersantai, berkumpul, dan menikmati keindahan alam sendirian atau bersama keluarga. Kombinasikan elemen alami dengan furnitur yang nyaman, seperti halnya elemen kayu. Bila kepikiran untuk mewujudkannya, silak cek harga papan kayu Courtina sekarang, ya!

Berita Terkait

“TARIF TRUMP” dampak dan pengaruhnya terhadap Indonesia
Kapolsek Indra Makmu Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita
Plugo bersama Revolusi Lokal dan transcosmos Indonesia Dorong UMKM Memaksimalkan Pemasaran Digital
Arches Raih Pendanaan 3 Juta Dolar AS untuk Mendemokratisasi Keahlian di Pasar Global
Yayasan WINGS Peduli Tanam 500 Mangrove dalam Program #WINGSPeduliLingkungan
25,98% Petani Binaan Eratani merupakan Generasi Milenial, Eratani Siap Dukung Regenerasi Petani
Solusi Pembayaran Digital yang Praktis dan Aman bersama BOS Pulsa Payment #PastiMulus
VRITIMES Gandeng Baranewsaceh.co, Radarnews.co.id, dan Agaranews.com dalam Kolaborasi Media Strategis

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:20 WIB

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 06:48 WIB

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Berita Terbaru