Lowongan Magang di LindungiHutan Bidang Finance, Ini Syarat dan Ketentuannya

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Jumat, 8 Maret 2024 - 06:01 WIB

4074 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Startup LindungiHutan membuka lowongan magang sebagai Finance Officer untuk mahasiswa/i dan lulusan baru.

LindungiHutan membuka lowongan magang bidang finance bagi mahasiswa dan fresh graduate lulusan universitas negeri maupun swasta.

LindungiHutan adalah startup yang memudahkan kontribusi masyarakat untuk mendukung program konservasi hutan melalui campaign penggalangan dana maupun kolaborasi dengan berbagai stakeholder

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kami memiliki program tahunan yaitu Magang Alam yang diperuntukkan untuk mahasiswa/i di Indonesia. Magang Alam merupakan nama program magang di LindungiHutan yang menyediakan kesempatan untuk belajar menjadi profesional sebelum memasuki dunia kerja.

Baca Juga :  Puteri Indonesia 2024 berkolaborasi dengan BINUS SCHOOL Serpong Kampanyekan No Food Waste

Menurut unggahan dari akun resmi Instagram-nya, LindungiHutan sedang membuka kesempatan magang sebagai Finance Officer.

“Peserta magang bisa belajar dan menggali pengalaman terkait mengelola keuangan dari suatu perusahaan,” dikutip dari akun Instagram (lindungihutan) (8/3/2023).

Peserta magang akan diberi tugas untuk mencari informasi dari berkas transaksi keuangan, meneliti data mutasi, dan mengisi jurnal keuangan dari LindungiHutan. 

Baca Juga :  Teknologi dan Inovasi: Investasi pada startup teknologi dan solusi inovatif sedang meningkat, menjadikan Dubai sebagai pusat teknologi.

Ketentuan lain dari peserta magang adalah memiliki kemampuan dalam bidang Ms. Excel/ Google Sheet dan lulusan baru atau mahasiswa tingkat akhir yang tidak ada kesibukan selain berfokus pada skripsi atau magang.

Keuntungan sebagai peserta magang di LindungiHutan adalah berkesempatan mendapat sertifikat, proyek Hackathon, konsultasi karir bersama CEO, dan relasi secara luas. Jika tertarik daftarkan diri Anda melalui tinyurl.com/MagangAlamLHDes.

Berita Terkait

“TARIF TRUMP” dampak dan pengaruhnya terhadap Indonesia
Kapolsek Indra Makmu Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita
Plugo bersama Revolusi Lokal dan transcosmos Indonesia Dorong UMKM Memaksimalkan Pemasaran Digital
Arches Raih Pendanaan 3 Juta Dolar AS untuk Mendemokratisasi Keahlian di Pasar Global
Yayasan WINGS Peduli Tanam 500 Mangrove dalam Program #WINGSPeduliLingkungan
25,98% Petani Binaan Eratani merupakan Generasi Milenial, Eratani Siap Dukung Regenerasi Petani
Solusi Pembayaran Digital yang Praktis dan Aman bersama BOS Pulsa Payment #PastiMulus
VRITIMES Gandeng Baranewsaceh.co, Radarnews.co.id, dan Agaranews.com dalam Kolaborasi Media Strategis

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 13:21 WIB

KEGIATAN KAPOLSEK BRONDONG KORDINASI DAN SILAHTURAHMI BERSAMA TOKOH MASYARAKAT DESA LOHGUNG KECAMATAN BRONDONG KABUPATEN LAMONGAN

Minggu, 20 April 2025 - 04:43 WIB

Anggota polsek brondong Tingkatkan Giat patroli perintis presisi Patroli blue light dengan mobil 1402 Samapta Antara lain Antisipasi Gesekan oknum Perguruan Silat, Kriminalitas Dan Balap Liar.

Minggu, 20 April 2025 - 00:19 WIB

Anggota polsek Karangbinangun giat Pengamanan ibadah GKJW Bacem windu Begini tegasnya.

Sabtu, 19 April 2025 - 23:05 WIB

Kapolsek Kedungpring pimpin anggota giat pengamanan penyeketan Warga PSHT terkait hitamkan polsek Sugio di perempatan Dradah Begini tegasnya!

Sabtu, 19 April 2025 - 22:34 WIB

Kapolsek brondong Akp moch lazib, S. H., Beserta anggota melaksanakan kegiatan penyeketan Warga PSHT Diperbatasan Lamongan-Tuban Begini Tegasnya!.

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 10:08 WIB

GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN

Berita Terbaru