Bravo untuk Polda Sumatera Utara..!!! Bergerak Cepat Menuntaskan Kasus Penipuan Dan Penggelapan Pembangunan Gazebo Di Gundaling

Joni Suheryanto

- Redaksi

Kamis, 8 Februari 2024 - 18:30 WIB

40239 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KARO I KUPAS TUNTAS 86 – Polisi telah menaikan status penyelidikan menjadi penyidikan terkait laporan kasus dugaan penipuan dan penggelapan senilai lebih dari 500 juta pada projek pembangunan Gazebo di Gundaling, Berastagi, Kabupaten Karo Sumatera Utara, Kamis (08/02/2024).

“Setelah dilakukan pemeriksaan oleh penyeledik Polda Sumatera Utara pada pelapor, saksi-saksi dan juga terlapor, kami telah menerima SP2HP pada tanggal 17 Januari 2024 yang intinya menyatakan bahwa berdasarkan bukti permulaan, telah ditemukan suatu tindak pidana sehingga penyelidik menaikkan status perkara ini ketahap penyidikan untuk kemudian dapat menetapkan tersangka pada kasus ini”, Ucap kuasa hukum Pelapor Nakka Rumengan dalam keterangannya kepada wartawan pada hari senin, 5 Februari 20224.

Baca Juga :  Pelaku Judi Tolam Di Desa Gurusinga Ditangkap Polsekta Berastagi

Nakka menyebutkan, kasus yang terjadi ini berawal dari terlapor yaitu Petra Roberto Sebayang yang mengaku sebagai keponakan Bupati Kabupaten Karo yang menjabat saat ini, mengajak pelapor untuk bersama-sama mengerjakan projek Gazebo pada Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Karo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelapor percaya dengan segala iming-iming dari Terlapor mulai dari keuntungan dan janji bahwa Pelapor akan diberikan proyek lain di Kabupaten Karo. Hal ini didasari karena Pelapor melihat dengan mudahnya Terlapor dapat keluar masuk kedalam rumah dan kantor Bupati Karo.

Baca Juga :  Dalam Rangka Semarakan 10 Muharram, Badan kemakmuran mesjid agung Bersama Pengajian Akbar amanah adakan Lomba Ayat pendek, Ceramah dan Azan.

Metode kerjasama yang ditawarkan Terlapor yaitu Pelapor membiayai seluruh keperluan projek pembangunan Gazebo, mulai dari pembelian bahan baku, gaji tukang dan segala biaya yang dibutuhkan.

Kemudian Terlapor bertanggung jawab akan koordinasi dengan pihak-pihak terkait. Setelah pekerjaan mendekati selesai sekitar 80% pekerjaan, Pelapor mendapat informasi bahwa Terlapor telah mendapatkan pembayaran secara penuh dari dinas terkait. Ketika Pelapor menanyakan mengenai pembayaran dimaksud, Terlapor menghindari dan tidak mengakui adanya pembayaran tersebut. Sampai dengan hari ini, terlapor belum mendapatkan sepersenpun uang modal dan keuntungan hasil dari projek Gazebo. (TIM)

Berita Terkait

Polres Tanah Karo Ungkap Kasus Narkotika di Kabanjahe
Mewujudkan Lalu Lintas Aman: Sat Samapta Polres Tanah Karo Perkuat Pengawasan di Kabanjahe
Safari Subuh Keliling, Polres Tanah Karo Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
Safari Subuh Keliling Polsek Barusjahe : Upaya Cooling System Jelang Pemilukada Damai di Kabupaten Karo
Kapolres Tanah Karo Gelar Kegiatan Cooling System Untuk Pemuda Milenial di Mesjir Cengho Jaranguda.
Polsek Mardingding Lakukan Pengecekan di Cafe Miras Terkait Dugaan Penggunaan Narkoba
Untuk Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Pemerintah Kabupaten Karo Adakan Rapat Kerja Yang Mampu Menambah Pemahaman Para ASN Tentang Pelayanan Publik.
Sebanyak 485 Peserta Berhak Mengikuti Seleksi Kompetensi PPPK Tahun Anggaran 2023 di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo

Berita Terkait

Senin, 23 Desember 2024 - 14:49 WIB

Polisi polsek Karangbinangun tingkatkan patroli sinergitas TNI-POLRI.

Senin, 23 Desember 2024 - 14:34 WIB

Anggota bhabinkamtibmas desa songgowareng melaksanakan pendampingan pada masyarakat dalam menanam tanaman pangan terkait tindak lanjut (P2B) Di wilayah hukum polsek bluluk.

Senin, 23 Desember 2024 - 14:17 WIB

Sebagai garda terdepan dalam memberikan pelayanan terhadap masyarakat polri Hadir Di tengah masyarakat Dalam rangka Patroli dialogis.

Senin, 23 Desember 2024 - 14:13 WIB

GIAT PEMASANGAN BENER HIMBAUAN STOP PENGGUNAAN LISTRIK UNTUK JEBAKAN HAMA TIKUS DI PERSAWAHAN DI WILAYAH KEC. SUKODADI

Senin, 23 Desember 2024 - 13:37 WIB

Polisi polsek sukodadi tingkatkan patroli sinergitas TNI-POLRI.

Senin, 23 Desember 2024 - 13:35 WIB

polsek Sukodadi Tingkatkan Kegiatan patroli obyek vital diantaranya! Sasaran ATM BRI unit sukodadi.

Senin, 23 Desember 2024 - 13:34 WIB

Anggota polsek sukodadi gencarkan kegiatan patroli blue light tengah malam Diantaranya! Antisipasi Guantibmas Dan Arak-Arakan.

Senin, 23 Desember 2024 - 13:32 WIB

Kegiatan monitoring P2B Desa menongo Dalam upaya Dukung ketahanan pangan.

Berita Terbaru