Sejumlah Desa Di Kabupaten Aceh Tenggara Kembali Di Terjang Banjir

Redaksi Agara

- Redaksi

Senin, 20 November 2023 - 14:34 WIB

40206 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane, Kupas Tuntas 86

Senin, malam (20/11) kembali curah hujan cukup tinggi mengguyuri di sejumlah wilayah Kabupaten Aceh Tenggara mengakibatkan sejumlah desa terendam banjir.

Desa Cinta Damai, Desa Kuning 1, Desa Rikit Bur dan Desa Lawe Dua diterjang banjir yang cukup besar dan penduduk sebagian telah mengungsi ke daerah yang lebih tinggi untuk menghindari dampak banjir yang dapat membahayakan jiwa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk mengantisipasi banjir yang cukup parah pihak BPBD Aceh Tenggara bergerak cepat di beberapa titik rawan dengan membersihkan jembatan yang tersumbat oleh material kayu terbawa banjir dan akibat banjir jalan lintas Kutacane-Medan sementara lumpuh total.

Baca Juga :  Sudah Terima KTA, Partai Aceh Sebut Brigjenpol Armia Fahmi Wakapolda Aceh Aktif Resmi jadi Kader Usai Pensiun

Selain membersihkan jembatan yang rawan pihak BPBD juga telah mengevakuasi seluruh warga Desa Cinta Damai ke lokasi yang lebih aman.

Menurut info yang diterima Kupas Tuntas 86 dari salah satu warga desa, ada sejumlah rumah telah hanyut terbawa banjir dan 1 (satu) orang hilangndi Desa Rikit Bur.

Baca Juga :  HUT Ke-78 Bhayangkara, Brigjen Armia Fahmi Bagikan 1.200 Paket Sembako di Aceh Tamiang

Desa Lawe Dua tepat didepan pos polisi banjir cukup deras juga sudah menggenangi hampir di seluruh rumah penduduk dan material kayu tampak telah berserakan terbawa banjir.

” Keluarga kami sudah mengungsi, banjir di Desa Rikit Bur cukup parah dan mohon doanya kepada teman-teman ” ujar maman salah satu warga Desa Rikit Bur.
— Hariyanto Selian —

Berita Terkait

Pj Bupati Aceh Timur, Amrullah M Ridha Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran 
Pj. Bupati Aceh Timur, Amrullah M Ridha, Hadiri Pelantikan KONI Aceh Timur
Hari Pers Nasional 2025, Kapolres Aceh Timur Apresiasi Kinerja Wartawan Dalam Mengawal Pemberitaan
Akhirnya Harimau Pemangsa Ternak Warga Aceh Timur Masuk Perangkap 
Kapolres Pidie Jaya Temui Wartawan Korban Penganiayaan: Komitmen Tegakkan Keadilan
Jalan Rusak Telan Korban Kecelakaan di Idi Tunong, LAKI Atim Soroti PUPR Setempat
BAI Minta Maaf Terkait Anggotanya Yang Bersikap Kurang Beretika Terhadap Ketua DPRK Aceh Timur
Target Pendapatan dan Belanja Seimbang, Kemendagri Puji Kinerja Pj. Bupati Pidie

Berita Terkait

Selasa, 25 Februari 2025 - 11:12 WIB

Anggota Personel Polsek Modo Laksanakan Patroli Dialogis untuk Jaga Kamtibmas. 

Senin, 24 Februari 2025 - 12:12 WIB

Dukung ketahanan pangan nasional Plh kapolsek Karangbinangun bersama Forkopimcam melaksanakan giat monitoring cek tanaman bergizi.

Senin, 24 Februari 2025 - 11:59 WIB

Anggota kepolisian sektor sukodadi tingkatkan giat patroli obyek vital.

Senin, 24 Februari 2025 - 11:56 WIB

Petugas polsek sukodadi melaksanakan kegiatan patroli sinergitas TNI-POLRI.

Senin, 24 Februari 2025 - 10:55 WIB

Petugas jaga polsek sukodadi giat patroli blue light tengah malam diantaranya antisipasi guantibmas 3C di sukodadi.

Senin, 24 Februari 2025 - 10:53 WIB

Petugas polsek sukodadi tingkatkan giat patroli obyek vital dengan sasaran perbankan antara lain.

Senin, 24 Februari 2025 - 10:36 WIB

Pastikan kondusifitas malam hari polsek sukorame intensifkan patroli dini hari.

Senin, 24 Februari 2025 - 10:25 WIB

JAGA KAMTIBMAS AGAR TETAP KONDUSIF POLSEK SAMBENG PATROLI OBYEK VITAL DIWILAYAH SAMBENG

Berita Terbaru