Warga Jalan Industri Kecamatan Tanjung Morawa Mengeluhkan tentang Jalan yang rusak parah

Joni Suheryanto

- Redaksi

Sabtu, 18 November 2023 - 02:19 WIB

40562 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNG MORAWA I KUPAS TUNTAS 86 – Salah satu jalan di Kecamatan Tanjung Morawa Kabupaten Deli Serdang Kondisinya rusak parah dan dinilai sangat membahayakan bagi para pengguna jalan yang melintas. Seperti di jalan Industri Desa Tanjung Morawa B Kecamatan Tanjung Morawa Deli Serdang, jalan yang rusak dan berlubang sehingga sulit di lalui kendaraan roda dua dan empat.( 17/11/23)

Berdasarkan Pantauan Jalan Industri tersebut merupakan akses menghubungkan ke Jl. Karya Darma hingga ke simpang Sinalko serta dapat juga menghubungkan arus lalu lintas ke Desa Dagang Kerawan tanjung Morawa, jalan tersebut sudah bertahun tahun rusak parah dan kerap tah pernah tersentuh pembangunan jalan, yang di khawatirkan akan membahayakan bagi pengguna sepeda motor, diketahui kawasan jalan tersebut adalah kawasan industri yang setiap hari ramai di lalui pengguna sepeda motor yang bekerja di kawasan tersebut.

Yuda warga Desa Tanjung Morawa B saat melintas merasa sangat resah dengan kondisi jalan yang sangat membahayakan dirinya, bahkan dirinya sering mengalami kecelakaan akibat jalan yang berlubang.

“ saya sering terjatuh saat melintas di jalan itu bang, apalagi ini sudah mulai masuk musim hujan, pasti jalan itu bakalan tidak kelihatan karena tergenang air, itu sangat membahayakan bagi saya dan pengguna jalan lainya” resah Yuda

Amin Warga Lain Juga mengaku mengalami hal yang sama, setiap mau melintas selalu was was karena kondisi jalan yang sangat memprohatinkan, dia merasa kecewa dengan pemerintah karena ketidak pedulian terhadap kondisi jalan, seakan akan menutup mata.

Baca Juga :  Buka Puasa Bersama ABATA Tour dan Manasik Umroh Keberangkatan Syawal 1446 H

“ kami sangat berharap kepada pemerintah agar di perhatikan jalan ini, karena disini juga sering terjadi kecelakaan tunggal akibat jalan yang berlubang dan jalan yang rusak parah, dan meminta kepada pemerintah agar segera la di aspal jalan kami ini, disini banyak perusahaan perusahaan berdiri yang selalu dan setiap saat membayar pajak ke Negara, kami juga warga negara membayar pajak, namun pembangunan aspal jalan tidak kami rasakan” jelas Amin

Warga sangat berharap pemerintah Deli Serdang membuka mata untuk melihat kondisi jalan ini, karena roda perekonomian di sini sangat tinggi, namun kondisi jalan se akan akan di biarkan berlubang dan rusak parah. (TIM)

Berita Terkait

IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas
Prof. Dr. Yasonna H. Laoly, SH.,M.Sc., Gelar Reses di Dusun II Desa Wonosari, Kec.Tanjung Morawa, Kab.Deli Serdang
Ketum MAVI Wiji Astuty Lantik Pengurus MAVI SUMUT 2025–2029, Mantan Atlet Voli Siap Berkontribusi Bangun Olahraga Nasional
Polresta Deli Serdang Gencar Berantas Judi Online Dan Narkoba, Edukasi Masyarakat Secara Masif
Kapolresta Deli Serdang Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Kantor MUI Kabupaten Deli Serdang
Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Di Gereja, Polresta Deli Serdang Tempatkan Personil Pengamanan
Sinergi TNI-Polri dan Pemda Jaga Mudik Aman di Deli Serdang, Tokoh Masyarakat Deli Serdang Apresiasi
Camat Tanjung Morawa H.Ibnu Hajar, S.Sos., Menggelar Halal Bihalal Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 09:41 WIB

ANTISIPASI GESEKAN ANTAR PERGURUAN SILAT ANGGOTA POLSEK SAMBENG LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT TENGAH MALEM.

Jumat, 18 April 2025 - 09:27 WIB

Sinergritas Polri Dengan Perangkat Desa Kapolsek Tikung Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Ke Kantor Desa Kelorarum Kec.Tikung Begini pesannya!

Kamis, 17 April 2025 - 12:23 WIB

GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.

Kamis, 17 April 2025 - 11:18 WIB

Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan kegiatan (PKP)patroli Kota presisi dialogis di wilayah Sukodadi.

Berita Terbaru