Persit KCK Cabang XXXVII Dim 0716 Demak Ikuti Webinar Sosialisasi Revitasi Posyandu

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Selasa, 5 September 2023 - 16:01 WIB

40160 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DEMAK | www.kupastuntas86.com– Persatuan Istri Tentara (Persit) Kartika Chandra Kirana Cabang XXXVII Dim 0716 Demak, mengikuti Web seminar (Webinar) secara video conference Sosialisasi Revitalisasi Posyandu serta pelaksanaan launching e-Stundad dan e-Posyandu, bertempat di Kantor Persit KCK Cab XXXVII, Jl. Kiyai Singkil No. 1 Demak, Selasa (05/09/2023)

Hadir dalam kegiatan, Dandim 0716/Demak Letkol Kav Maryoto, S.E., M.Si., M.M., Ketua Persit KCK Cabang XXXVII Ny. Wiyani Maryoto, Pasipers Dim 0716/Demak Letda Cpm Muryono, Serta Pengurus Persit KCK Cabang XXXVII Dim 0716 Demak.

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Puskesad bekerjasama dengan dinas terkait. Webinar ini mengusung tema “Keberhasilan Menyusui Mencegah Stunting” dengan Narasumber dr. Winarni Pambudi, SpA, IBCLC.

Usai pelaksanaan webinar, Ketua Persit KCK cabang XXXVII Dim 0716, Ny. Wiyani Maryoto, mengutarakan kesiapan persit dalam mendukung program Revitalisasi Posyandu Dan Pencegahan Stunting.

Baca Juga :  Satgas TMMD Regtas Ke 119 Kodim 1208/Sambas Mulai Pasang Besi Cor Jembatan Culvert

“Kami, Persit KCK Cabang XXXVII Dim 0716 Demak telah melaksanakan webinar tentang Revitalisasi Posyandu Dan Pencegahan Stunting. Kami mendukung penuh program pemerintah dan selalu menggalakkannya,” tuturnya singkat

Sumber:(Pendim 0716/Demak)

(Redaksi) 

Berita Terkait

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.
KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN
GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN
Sinergritas Polri Dengan Perangkat Desa Kapolsek Tikung Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Ke Kantor Desa Kelorarum Kec.Tikung Begini pesannya!
GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI
Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.
Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.
Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan kegiatan (PKP)patroli Kota presisi dialogis di wilayah Sukodadi.

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Kamis, 17 April 2025 - 06:40 WIB

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 07:01 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Rabu, 16 April 2025 - 05:13 WIB

Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Selasa, 15 April 2025 - 07:41 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Lakukan Pendampingan Proses Serap Gabah Petani Oleh Bulog

Selasa, 15 April 2025 - 05:49 WIB

Wujudkan Lingkungan Bersih, Babinsa Ajak Warga Gotong Royong Bersihkan Bahu Jalan

Senin, 14 April 2025 - 08:23 WIB

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang, Ajak Warga Gotong Royong Buat Saluran Irigasi

Berita Terbaru