Rayakan Hut RI Ke 78, Jajaran Polresta Deli Serdang Laksanakan Giat Penanaman Pohon Dengan Serentak

Joni Suheryanto

- Redaksi

Rabu, 23 Agustus 2023 - 06:51 WIB

40185 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DELI SERDANG I KUPAS TUNTAS 86 – Mewujudkan Institusi kepolisian Republik Indonesia Peduli Terhadap Lingkungan, Lestarikan Negeri Untuk Menuju Indonesia Maju, dalam rangka memperingati HUT RI ke-78 tahun 2023, Polri melaksanakan kegiatan Penanaman pohon serentak di seluruh Indonesia dengan tema POLRI LESTARIKAN NEGERI, PENGHIJAUAN SEJAK DINI,

Untuk Jajaran Polresta Deli Serdang melaksanakan penanaman sejumlah 2.400 pohon yang diawali oleh Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Irsan Sinuhaji, SIK, MH, bersama Ketua Bhayangkari Cabang Kota Deli Serdang Ny. Novi Irsan Sinuhaji.di halaman belakang Mapolsek Pagar Merbau Polresta Deli Serdang, Rabu (23/8/2023),

Penanaman pohon secara serentak polri lestarikan negeri, penghijauan sejak dini tahun 2023 ini disaksikan dan dipantau langsung oleh bapak Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si.dari mabes polri melalui zoom,meeting

Penanaman 2.400 pohon secara serentak dihadiri oleh Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Irsan Sinuhaji, SIK, MH, Waka Polresta Deli Serdang Akbp Agus Sugiyarso, SIK, Mewakili Bupati Deli Serdang Kadis Lingkungan Hidup Eli Nasari Nasution, SP, Kadis Pertanian Rahman Saleh Dongoran, SP, Msi, Mewakili Dandim 0204 Deli Serdang Kapten Inf. R. E. Sinaga, Mewakili Kejari Deli Serdang Bilin Santoriko Sinaga, SH, MH dan Septian Tarigan, SH, PJU Polresta Deli Serdang, Mewakili Danramil 06 Lubuk Pakam Serma Sugito, Sekcam Pagar Merbau Feri Ginting, Kapuskesmas Pagar Merbau dr. Wawan H. M. Kes, Personil Polresta Deli Serdang, Bhayangkari Cabang Kota Deli Serdang.

Baca Juga :  Selamat Milad Saputra M.Pd Ketua Panwascam Pagar Merbau Deli Serdang

Kepada media Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Irsan Sinuhaji, SIK, MH mengatakan, “pohon yang ditanam secara serentak oleh Polresta Deli Serdang dan Polsek jajaran yaitu pohon mahoni, pohon durian, pohon trimbesi, pohon manggis, pohon klengkeng, pohon rambutan, pohon alpukat dan pohon matoa. Yang bertujuan untuk melestarikan alam, mencegah terjadinya banjir dan menjaga habitatnya serta mencegah terjadinya pencemaran udara” ungkapnya. (JONI SH)

Berita Terkait

IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas
Prof. Dr. Yasonna H. Laoly, SH.,M.Sc., Gelar Reses di Dusun II Desa Wonosari, Kec.Tanjung Morawa, Kab.Deli Serdang
Ketum MAVI Wiji Astuty Lantik Pengurus MAVI SUMUT 2025–2029, Mantan Atlet Voli Siap Berkontribusi Bangun Olahraga Nasional
Polresta Deli Serdang Gencar Berantas Judi Online Dan Narkoba, Edukasi Masyarakat Secara Masif
Kapolresta Deli Serdang Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Kantor MUI Kabupaten Deli Serdang
Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Di Gereja, Polresta Deli Serdang Tempatkan Personil Pengamanan
Sinergi TNI-Polri dan Pemda Jaga Mudik Aman di Deli Serdang, Tokoh Masyarakat Deli Serdang Apresiasi
Camat Tanjung Morawa H.Ibnu Hajar, S.Sos., Menggelar Halal Bihalal Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Kamis, 17 April 2025 - 06:40 WIB

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 07:01 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Rabu, 16 April 2025 - 05:13 WIB

Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Selasa, 15 April 2025 - 07:41 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Lakukan Pendampingan Proses Serap Gabah Petani Oleh Bulog

Selasa, 15 April 2025 - 05:49 WIB

Wujudkan Lingkungan Bersih, Babinsa Ajak Warga Gotong Royong Bersihkan Bahu Jalan

Senin, 14 April 2025 - 08:23 WIB

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang, Ajak Warga Gotong Royong Buat Saluran Irigasi

Berita Terbaru