Wujudkan SDM Keluarga Besar TNI Yang Berkualitas, Kodim 0901/SMD Laksanakan Pembinaan dan Pemberdayaan.

REDAKSI LAMONGAN JAWA TIMUR

- Redaksi

Rabu, 16 Agustus 2023 - 06:48 WIB

40162 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Samarinda | www.kupastuntas86.com- Kodim 0901/Samarinda menggelar kegiatan Pembinaan dan Pemberdayaan Keluarga Besar Tentara (KBT) sekaligus menggelar silaturahmi antara Kodim 0901/Samarinda dengan Keluarga Besar TNI, bertempat di Aula Denbakang Jln. Awang Long, Kelurahan Bugis, Kecamatan Samarinda Kota, Kota Samarinda. Selasa (15/8/23).

Kegiatan ini di hadiri oleh Kepala Staf Kodim 0901/Samarinda Letkol Inf B.T Napitupulu, S.H, Wadan Denbekang Mayor Cba Winarso, Para pasi Kodim 0901/Smd, Kepala BKPSDM kota Samarinda Di Wakili kadis Kop Ukm dan Industri Ibu Nurrahmani, Ketua GM FKPPI kota Samarinda di Wakili Bpk. Edhie, Ketua PPM kota Samarinda di Wakili Sekertaris Bpk Tamam Habibi, Ketua HIPAKAD Prov katim Bpk. Charles L, Ketua HIPAKAD kota Samarinda Ibu wiwin dan Anggota kodim 0901/Smd.

Dengan mengangkat tema “Wujudkan SDM Keluarga besar TNI yang berkualitas untuk mendukung kemajuan bangsa” Kepala Staf Kodim 0901/Samarinda Letkol Inf B.T Napitupulu, S.H Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk Mewujudkan SDM Keluarga Besar TNI yang terampil, unggul dan kreatif yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 sehingga memiliki kontribusi positif dalam mendukung kemajuan bangsa dan bisa membantu masyarakat disekelilingnya dan untuk memelihara dan memantapkan rasa cinta tanah air, wawasan kebangsaan dan kesadaran bela negara bagi keluarga besar TNI khususnya.

Baca Juga :  Polisi modo giat colling system dalam rangka patroli dialogis diantaranya guna untuk memberikan pesan kamtibmas.

Ia mengharapkan kegiatan ini bisa membuat kerjasama maupun koordinasi melalui pembinaan peningkatan kemampuan keluarga besar TNI menjadi organisasi masyarakat yang profesional dan militan serta mendukung tugas pokok TNI.

“Saya mengajak keluarga besar TNI dengan unsur-unsur yang ada bersinergi untuk kepentingan masyarakat, khususnya Kota Samarinda. Bukan untuk kepentingan salah satu pihak ataupun pihak tertentu saja, namun untuk masyarakat luas,” tambahnya.

Sumber:Pendim 0901/Samarinda

(Redaksi) 

Berita Terkait

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.
KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN
GIAT PENGAMANAN PENGAJIAN DAN SHOLAWATAN DALAM RANGKA HAJATAN PERNIKAHAN DS. BANJARGONDANG KEC. BLULUK KAB. LAMONGAN
Sinergritas Polri Dengan Perangkat Desa Kapolsek Tikung Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Ke Kantor Desa Kelorarum Kec.Tikung Begini pesannya!
GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI
Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.
Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.
Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan kegiatan (PKP)patroli Kota presisi dialogis di wilayah Sukodadi.

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Kamis, 17 April 2025 - 06:40 WIB

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 07:01 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Rabu, 16 April 2025 - 05:13 WIB

Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Selasa, 15 April 2025 - 07:41 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Lakukan Pendampingan Proses Serap Gabah Petani Oleh Bulog

Selasa, 15 April 2025 - 05:49 WIB

Wujudkan Lingkungan Bersih, Babinsa Ajak Warga Gotong Royong Bersihkan Bahu Jalan

Senin, 14 April 2025 - 08:23 WIB

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang, Ajak Warga Gotong Royong Buat Saluran Irigasi

Berita Terbaru