Masuki Tahun Ajaran Baru, Pj Bupati Gayo Lues Turun ke Sekolah

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Senin, 17 Juli 2023 - 08:52 WIB

40128 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BLANGKEJEREN – Memasuki Tahun Ajaran Baru 2023, Pj Bupati Gayo Lues Drs Alhudri, Senin (17/07/2023) turun ke sekolah-sekolah. Ia meminta sekolah melaksanakan belajar yang menyenang, serta meningkatkan pembinaan Adab dan Akhlak.

Dalam kunjungannya ke Sekolah – sekolah tersebut, Pj Bupati Gayo Lues didampingi Bunda PAUD Hj Malawani, Kadis Pendidikan Anwar S.Pd, Kepala Cabdis Aceh Gayo Lues, Kadis BKSDM, Camat Blangkejeren dan Kepala SKPK lainnya.

Pada kunjungan di Sekolah Dasar (SD), Alhudri meminta agar Sekolah tingkat Dasar tidak hanya melaksanakan proses belajar baca tulis dan hitung, tetapi sebaliknya laksanakan proses belajar dengan menyenangkan.

“Siswa yang baru masuk ini dapat merasakan kebebasan belajar tanpa ada rasa tekanan yang berdampak trauma pada anak,” papar Alhudri.

Di SMP Negeri 1 Blangkejeren, Alhudri meminta agar sekolah meningkatkan pembinaan akhlak dan adab serta adat. Bagaimana cara duduk, bicara, berjalan, makan dan bersikap di depan orang yang lebih tua. Hal tersebut sesuai dengan Kearifan lokal tinggalan Reje Linge.

Menurut Pj Bupati, sejauh ini adab dan akhlak generasi muda mengalami degradasi. Penurunan akhlak tersebut perlu diantisipasi agar tidak terjadi adanya kehancuran moral yang lebih para lagi.

Baca Juga :  Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke- 77, Polres Gayo Lues Gelar Kegiatan Safety Riding dan Bakti Sosial

Kepada Kadis Pendidikan Gayo Lues diharap dapat berkolaborasi dengan Cabang Dinas Pendidikan Aceh dalam meningkatkan Pendidikan di Gayo Lues.

Bagaimana Gayo Lues bisa mengalami peningkatan naik peringkat tidak bertahan di urutan 2 se – Aceh. Kunjungan ke sekolah-sekolah mulai dari PAUD, SD Percontohan, SMP Negeri 1 dan berakhir di SMA Negeri 1 Blangkejeren. (TIM)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca melaksanakan komsos dgn masyarakat Binaan di desa Kuning Kurnia
Babinsa Koramil 09/PB Komsos Dengan warga desa Binaan untuk mempererat Tali silaturahmi.
Babinsa koramil 10/Pantan Cuaca pantau harga sembako di pasar pagi Pantan Kota
Babinsa Komsos Dengan Warga Dan Pantau Wilayah Binaan
Ketua LSM PMK Soroti Pernyataan Anggota DPR RI Komisi II Terkait Tudingan Tidak Netral Kepada Pj Bupati Gayo Lues
Pj Bupati Gayo Lues Bantah Isu Keberpihakan pada Salah Satu Paslon
Said Sani- Saini Komit Tegakkan Syariat Islam di Gayo Lues
Said Sani Jelaskan Strategi Pengelolaan Lahan Pertanian di Gayo Lues

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 14:42 WIB

KEGIATAN APEL PENGAMANAN PERAYAAN NATAL BAMAG KABUPATEN LAMONGAN DI GKJW CANGKRING DI HALAMAN MAPOLSEK BLULUK

Minggu, 12 Januari 2025 - 14:33 WIB

Anggota polsek Karangbinangun giat monitoring cek debit air dalam Rangka Guna untuk memberikan pelayanan terhadap masyarakat.

Minggu, 12 Januari 2025 - 14:19 WIB

Patroli perintis presisi blue light/harkamtibmas antisipasi Hitam-hitam di wilayah kecamatan kedungpring.

Minggu, 12 Januari 2025 - 13:48 WIB

Polsek Sukodadi giat patroli dialogis diantaranya! Guna untuk memberikan pesan himbauan kamtibmas kepada warga.

Minggu, 12 Januari 2025 - 13:45 WIB

Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan giat patroli sinergitas TNI Polri.

Minggu, 12 Januari 2025 - 13:14 WIB

APEL SIAGA ANTISIPASI SUPORTER PERTANDINGAN LIGA. 2 PERSELA LAMONGAN VS GRESIK DI STADIUN GLORA JOKO SAMUDRO GRESIK UNITED

Minggu, 12 Januari 2025 - 13:13 WIB

Polsek Sukodadi giat patroli dialogis presisi.

Minggu, 12 Januari 2025 - 13:11 WIB

Polsek Sukodadi giat patroli dialogis presisi diantaranya! Guna untuk memberikan pesan himbauan kamtibmas kepada warga.

Berita Terbaru