Apel Pemberian Piagam Penghargaan Kepada Personil Polres Serdang Bedagai Yang Berprestasi

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Senin, 17 Juli 2023 - 13:49 WIB

40175 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SERDANG BEDAGAI I KUPAS TUNTAS 86 – Apel Pemberian Piagam Penghargaan Kepada Personil Polres Serdang Bedagai Yang Berprestasi dilapangan hijau Polres Serdang Bedagai, Senin (17/07/2023) Pukul 08.00 wib s/d selesai.

Adapun urutan kegiatan apel diawali dengan Komandan apel memasuki lapangan apel, pasukan disiapkan, Pimpinan apel memasuki lapangan apel, pasukan disiapkan.

Penghormatan pasukan dipimpin komandan apel, Laporan komandan apel kepada pimpinan apel.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemberian piagam penghargaan, kepada personil, ASN dan PHL mengambil tempat dan laporan Pemberian piagam penghargaan oleh pimpinan apel.

Adapun personil Polri, ASN dan PHL yang menerima piagam penghargaan, AIPTU Junaidi, Ps.Kanit Provos Sie Propam Polres Serdang Bedagai, AIPTU Zendri Barus, S.Sos, Ps.Kaur Mintu Sat Binmas, AIPTU M. P. Ritonga, Ps.Kasium Polsek Firdaus, Pengatur Tk.I Asni, Banum Sat Intelkam, Suwanto Hasibuan, PHL Bag SDM.

Baca Juga :  Hairul Sani Anggota DPRD Kabupaten Deli Serdang Berta'ziah Ke Rumah Duka Supriadi

Arahan pimpinan apel “Kita mengucap syukur kpd TYME karena masih dapat melaksanakan apel yang merupakan kewajiban kita sebagai anggota Polri”.

“Terima kasih atas pelaksanaan tugas dan tdk ada pelanggaran maupun aduan terkait kinerja kita yg dapat mencoreng citra Polri pada umumnya dan Citra Polres Serdang Bedagai pada khususnya”.

_Ucapan selamat kepada personil yg berprestasi, agar dijadikan motivasi untuk bekerja lebih giat dan kreatif lagi bagi satuan dan masyarakat”.

“Terkait kebakaran yg terjadi di Kampung lalang Kec.Sei Rampah, kita akan lakukan giat bhakti sosial di tempat tsb guna membantu warga sehingga warga merasakan kehadiran kita”.

“Tugas Polri sgt sensitif terhadap aduan masyarakat, mari kita laksanakan tugas secara prosedural dan proporsional, mari kita bangun, raih dan pertahankan kepercayaan masyarakat thd Polri”.

Baca Juga :  SPBU Bandar Labuhan Terkesan Kebal Hukum, Penyuling: Kami Setoran Ke Polsek Langsung Sidak SPBU dan Penyuling ke Pangkalan

“Kita harus tetap bersyukur, wujud rasa syukur tsb mari kita laksanakan tugas yg terbaik dalam melayani masyarakat di fungsi manapun kita bertugas”.

“Kita harus kuat menghadapi segala sesuatu kemungkinan baik yg terbaik maupun terburuk dalam pelaksanaan tugas”.

Laporan komandan apel kepada pimpinan apel, Penghormatan pasukan dipimpin oleh komandan apel dan Pembacaan doa, Apel selesai, pimpinan apel berkenan meninggalkan lapangan apel, Apel selesai, pasukan apel dapat diistirahatkan.

Hadir dalam giat tersebut Kapolres Serdang Bedagai AKBP Oxy Yudha Pratesta, SIK, Wakapolres, AKBP Sofyan, SH, Para Kabag Polres Serdang Bedagai, Para Kasat Polres Serdang Bedagai, Para Kasi dan Kasubbag Polres Serdang Bedagai, Para Kapolsek sejajaran Polres Serdang Bedagai, Para perwira, personil Polres Sergai dan Polsek jajaran.

Selama giat berlangsung situasi dlm keadaan aman kondusif.(JONI SH)

Berita Terkait

KONI Kecamatan Se-kabupaten Deli Serdang melakukan Pertandingan Persahabatan di Kecamatan Pancur Batu
Ketua TKBM Mandiri Sahruna Gelar Halal Bihalal, Sekaligus Pembagian Lucky Draw
IPTU Ronald Sihite Kapolsek Pagar Merbau Gandeng Ormas Tingkatkan Kamtibmas
Prof. Dr. Yasonna H. Laoly, SH.,M.Sc., Gelar Reses di Dusun II Desa Wonosari, Kec.Tanjung Morawa, Kab.Deli Serdang
Ketum MAVI Wiji Astuty Lantik Pengurus MAVI SUMUT 2025–2029, Mantan Atlet Voli Siap Berkontribusi Bangun Olahraga Nasional
Polresta Deli Serdang Gencar Berantas Judi Online Dan Narkoba, Edukasi Masyarakat Secara Masif
Kapolresta Deli Serdang Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Kantor MUI Kabupaten Deli Serdang
Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Di Gereja, Polresta Deli Serdang Tempatkan Personil Pengamanan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:20 WIB

Kasdim 1426 Takalar Pimpin Acara Korp Rapot Pelepasan Perwira Pindah Satuan

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 06:48 WIB

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Berita Terbaru