Purnawiyata SMA Hang Tuah 1 Jakarta Lahirkan Pretasi Membanggakan

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Rabu, 5 Juli 2023 - 16:49 WIB

40307 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta,(05/07) 41 Siswa SMA Hang Tuah 1 Jakarta lolos masuk di PTN, hal ini terungkap Selasa, (04/07/23) saat pelaksanaan Purnawiyata kepada 208 siswa TP.2022/2023 yang berlangsung di Ghra Mahardika Bujana Universitas Budi Luhur Jakarta Jalan Cileduk Raya No.99 Jakarta Selatan yang di sampaikan oleh Ketua Umum Yayasan Hang Tuah Laksda (Purn) Dr. Dani Achdani, S.Sos., S.E., M.A.P.

Kasatdik SMA Hang Tuah1 Drs. Hamidi, S.Sos. M.Kom dalam laporannya kepada Ketua Umum Yayasan Hang Tuah serta kepada orang tua siswa menyampaikan hasil kelulusan siswa berdasarkan surat Keputusan , Kep. No. 05/V/2023 bahwa dari seluruh siswa peserta didik TP.2022/2023 yang berjumlah 208 di nyatakan lulus 100%. Kasatdik beserta seluruh jajaran manajemen SMA Hang Tuah 1 Jakarta menyampaikan ucapan selamat kepada seluruh peserta purnawiyata dan kepada orang tua siswa yang hadir.

Kepada 41 siswa yang berhasil di terima di 16 Perguruan Tinggi Negeri , Kasatdik juga mengucapkan selamat dan terima kasih, semoga prestasi yang membanggakan ini dapat di pertahankan bahkan di tingkatkan untuk tahun mendatang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ke-16 Perguruan Tinggi yang menerima siswa lulusan SMA Hang Tuah 1 Jakarta TP.2022/2023 antara lain : ISI Denpasar Bali, Poltekes 1 Jakarta, Poltekes 2 Jakarta, Poltekes 3 Jakarta, Unpad Bandung, Unibraw Malang, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Universitas Negeri Yogyakarta, Universitas Pendidikan Indonesia, Universitas Jenderal Sudirman, UPN Jakarta, UPN Surabaya, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa , Universitas Tanjung Pura, Universitas Andalas dan Universitas Udayana Bali.

Ketua Umum Yayasan Hang Tuah Laksda (Purn) Dr. Dani Achdani, S.Sos., S.E., M.A.P dalam sambutannya menyampaikan bahwa SMA Hang Tuah 1 Jakarta telah berdiri sejak 28 Agustus 1997 yang di resmikan saat itu oleh Kepala Staf TNI AL Laksamana Arif Kusharyadi dan merupakan sekolah yang seluruh fasilitas sarana dan prasarana terlengkap seperti sarana ektrakurikuler futsal, basket, badminton, taekwondo, ratoh jaroe, teater, band, paduan suara, pramuka, paskibra, PMR, rohis, rohkris dan kir. Sekolah ini diharapkan unggul dalam membentuk kepribadian siswa, mampu mengembangkan diri dalam perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi informasi dan komunikasi, seni budaya, olah raga serta berwawasan kemaritiman . Hal ini dapat dibuktikan dari hasil kelulusan SMA Hang Tuah 1 Jakarta pada TP.2022/2023 mencapai 19,7% dari 208 siswa, berhasil di terima di Peguruan Tinggi Negeri 41 siswa melalui jalur UTBK (27 siswa) dan SNBP(11 siswa).

Baca Juga :  Ranti Tanjung: Indonesian Kids Care (IKC) Akan Jadi Program Unggulan Perempuan LIRA 2025

Lebih lanjut Ketum YHT juga menyampaikan ucapan ” Selamat kepada peserta Purnawiyata TP.2022/2023″ yang telah berhasil menyelesakana pendidikannya di SMA Han Tuah 1 Jakarta, juga kepada siswa peraih nilai terbaik di jurusan IPA atas nama Muhammad Rezavierhandhika XII IPA 3 dengan nilai 89,51 dan kepada siswa jurusan IPS atas nama Nazla Olivia Sapitri XII IPS 3 dengan nilai 87,94. Ucapan terima kasih juga disampaikan kepada Ketua Komite Ibu Susilawati yang turut berperan dalam keberhasilan ini.

Pada kesempatan ini Ketum YHT memberikan penekanan kepada siswa peserta Purnawiyata, antara lain Pertama : tentukan target dan tujuan hidup karena kesuksesan tidak datang dengan sendirinya, kesuksesan merupakan proses yang terjadi dari berbagai rangkaian peristiwa.

Kedua : jangan takut bermimpi dan wujudkan mimpi kalian, ” Bermimpilah karena , mimpi itu yang akan membuat seorang pengecut berani melangkah dan mimpilah yang akan membuat semangat kita terbakar untuk mewujudkan dan menggapai cita-cita” dan seperti apa kata Proklamator Kemerdekaan Ir. Soekarno sampaikan : ” Gantungkan cita -citamu setinggi langit, bermimpilah setinggi langit , jika engkau jatuh , engkau akan jatuh diantara bintang- bintang.

Baca Juga :  Pendekatan Penangan Hukum R (14) Siswa Pembakar Sekolah Sendiri di Temangung Wajib Menggunakan Pendekatan Anak Sebagai Pelaku dan Korban

Ketiga : temukan nilai diri kalian karena setiap individu memiliki bakat dan potensi yang berbeda. Seorang yang sukses adalah mereka yang mampu melihat bakat dan potensi yang ia miliki serta mampu mengembangkan bakat dan potensi tersebut.

Diakhir sambutannya Ketum YHT menyampaikan ucapan ” Terima kasih kepada orang tua siswa yang telah memberikan kepercayaan penuh kepada Satdik Yayasan Hang Tuah dalam pendidikannya selama 3 tahun, semoga SMA Hang Tuah 1 Jakarta dapat memberikan bekal pengetahuan bagi para alumninya sehingga membawa kesuksesan dimasa yang akan datang” tuturnya.

Turut hadir di Purnawiyata seluruh pengurus PPYHT,
Anggota Pembina Bidang Umum Pusat YHT Laksma (Purn) Dr. Ir. Trismadi, M.Si., Ipu, Anggota Pengawas Pusat YHT Laksma (Purn) Nanang Eko Ismurdianto, S.Sos., M.M., C. Fr.A., CRMP, Sekertaris Pusat YHT Eka Agustina , A.Md,
Kabidbang Pusat YHT Kol (Purn) Zaenal Abidin Irawan, S.H., M.H, Kabiddik Pusat YHT Kol (Purn) Regeng Pramono, S. Kom., M.M dan Bendahara Pusat YHT Dra. Erni Megawati, Pengawas SMA Wilayah Jakarta Selatan 1 DR. Parjuangan Lubis, Kepala Sekolah SMA N 47 Jakarta ( sekolah kolaborasi), Kasatdik Cabang jakarta di linkungan Cipulir ( TK Hang Tuah 7, S Plus ang Tuah 4, SMP Hang Tuah 2 dan para Guru serta para tenaga kependidikan SMA Hang Tuah 1 Jakarta(yht/dar)

Berita Terkait

Ketua PW GPA DKI : Setalah kami melihat dan kami pahami ternyata UU TNI Bukan kembalikan Dwifungsi Abri, Akan Tetapi Untuk memperkuat pengabdian kepada negara
Lemtaki Kutuk Penangkapan Rodrigo Duterte oleh ICC di Manila, Bentuk Intervensi Kedaulatan Negara
Ketua Umum dewan pers Nusantara mengecam keras dan meminta metri desa mundur dari jabatannya.
Gelar Silaturahmi Bersama Pengurus, PP AMPG Periode 2024-2029 Bakal dilantik Februari Mendatang
Teguh Santosa: Menlu Sugiono Membangkitkan Harapan di Tengah Konflik Berkepanjangan
Ranti Tanjung: Indonesian Kids Care (IKC) Akan Jadi Program Unggulan Perempuan LIRA 2025
Demi Mengembalikan Indonesia Menjadi Macan Asia, Jaga Ketat Keselamatan Presiden Prabowo!
Mangkir Panggilan Polisi, Didesak Panggil Paksa Dua Saksi dari Bank BNI Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:11 WIB

Kegiatan pengamanan ibadah Jumat Agung Paskah GKJW Cangkring kecamatan bluluk kabupaten Lamongan.

Jumat, 18 April 2025 - 10:09 WIB

KEGIATAN PENGAMANAN IBADAH JUM’AT AGUNG/PASKAH GKJW SUMBERGONDANG KEC BLULUK KAB LAMONGAN

Jumat, 18 April 2025 - 09:41 WIB

ANTISIPASI GESEKAN ANTAR PERGURUAN SILAT ANGGOTA POLSEK SAMBENG LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT TENGAH MALEM.

Jumat, 18 April 2025 - 09:27 WIB

Sinergritas Polri Dengan Perangkat Desa Kapolsek Tikung Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Ke Kantor Desa Kelorarum Kec.Tikung Begini pesannya!

Kamis, 17 April 2025 - 12:23 WIB

GIAT KAPOLSEK SUKODADI BERSAMA ANGGOTA MELAKSANAKAN SILATURAHMI DI WILAYAH KECAMATAN SUKODADI

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Kegiatan patroli perintis presisi Dialogis di wilayah Hukum polsek kedungpring.

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Pastikan kondusifitas wilayah polsek sukorame intens laksanakan patroli kawasan obvit malam.

Kamis, 17 April 2025 - 11:18 WIB

Anggota Polsek Sukodadi tingkatkan kegiatan (PKP)patroli Kota presisi dialogis di wilayah Sukodadi.

Berita Terbaru