Kapolri Tunjuk Komjen Agus Andrianto Jadi Wakapolri, Lamsiang Sitompul : Beliau Sosok Polisi Yang Baik

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Selasa, 27 Juni 2023 - 19:54 WIB

40179 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN I KUPAS TUNTAS 86- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menunjuk Komjen Agus Andrianto sebagai Wakapolri menggantikan Komjen Gatot Eddy Pramono yang memasuki masa pensiun. Mutasi tersebut tertuang dalam Surat Telegram dengan nomor ST/1393/VI/KEP./2023 tertanggal 24 Juni 2023 yang ditandatangani langsung oleh Kapolri.

Akan penunjukan Kapolri itu, Tokoh Masyarakat Sumut yakni Lamsiang Sitompul SH MH Ketua DPP Horas Bangso Batak menilai bahwa dengan ditunjuknya Komjen Pol Agus Andrianto sebagai Wakil Kepala Polri (Wakapolri) maka akan dapat memberi pengaruh besar ke internal institusi Polri

Baca Juga :  Polda Sumut Tangkap Dua Terduga Pengedar 5.000 Butir Pil Ekstasi

Lamsiang mengatakan Komjen Agus Andrianto adalah sosok sesorang Polisi yang humanis dan dapat merangkul semua pihak .

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga dengan menjabatnya Komjen Agus Andrianto maka Polri semakin kuat dan semakin lebih baik lagi,” kata Lamsiang, Senin (25/6/23)

Di era kepemimpinan Komjen Agus Andrianto sebagai Kabareskrim Polri, Pak Agus dinilai mampu menuntaskan Kasus Penembakan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat (Brigadir J) oleh Bharada Richard Eliezer atas perintah mantan kepala Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Polri Ferdy Sambo.

Baca Juga :  Koban Kecewa!!! Pelaku Pengerusakan, Pencemaran Nama Baik, Fitnah dan Ancaman dengan Kekerasan Vonis 6 Bulan Anehnya Terdakwa Tidak Ditahan

“Iya nantinya dengan menjadi Wakapolri, maka Polri akan semakin kuat guna mendukung Program – program Pemerintah,” Tutup Lamsiang.

Diberitakan sebelumnya, Listyo Sigit Prabowo menunjuk Agus Andrianto sebagai Wakapolri menggantikan Gatot Eddy Pramono yang memasuki masa pensiun per tanggal 28 Juni 2023.

Penunjukan Agus Andrianto sebagai Wakapolri dari jabatannya sebagai Kabareskrim itu tertuang dalam Surat Telegram Kapolri nomor: ST/1339/VI/KEP./2023 tanggal 24 Juni 2023. (JONI SH)

Berita Terkait

Forum Warga Peduli Asrama TNI-AD Gelugur Hong Medan Resah Atas Sikap Kodam I Bukit Barisan
DPC Partai Gerindra Kota Medan menggelar Halal Bi Halal 1446 H/ 2025 M
Seret Aktor Mafia Tambang yang Menjarah Aset Negara, Lembaga PKR Surati Polda Sumut dan Mabes Polri
Polda Sumut bersama Polres Sergai gelar Press Release Kasus Curas
Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Medan Menilai Pangdam I/Bukit Barisan Tidak Menghormati Proses Hukum
Ketum HBB Lamsiang Sitompul, SH.,MH., Cabut Izin TPL Bila Sengsarakan Rakyat
Lantik Pengurus Perangkat Kelengkapan Organisasi PGRI Sumut, Ilyas Sitorus Berharap Dapat Melakukan Penguatan Organisasi
Heboh..!! Ratusan Aktivis dan Masyarakat Aksi Damai di Depan Kantor Pengadilan Tinggi Medan dan Kantor DPW Partai Nasdem,Minta Wakil Rakyat Bukan Preman

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 05:50 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Buat Pondasi Penahan Ombak

Minggu, 20 April 2025 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Sabtu, 19 April 2025 - 06:57 WIB

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Kamis, 17 April 2025 - 06:40 WIB

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Berita Terbaru