Babinsa Desa Pangur Dampingi Penyaluran Alat Pertanian Kepada Warga Binaan

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Sabtu, 3 Juni 2023 - 02:33 WIB

40200 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Serka Raden Mahmud Babinsa Desa Pangur Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Dim 0113/Galus mendampingi penyaluran peralatan pertanian yang dibagikan kepada kelompok tani Desa Pangur Kecamatan Dabun Gelang yang dibagikan oleh Kepala Desa Pangur saudara Kablian kepada warganya yang berhak memdapatkan jatah perlengkapan tersebut.

Baca Juga :  Diusia Kabupaten Gayo Lues Ke-22, Kukuhkan Semangat Bangun Daerah

Dalam meningkatkan pertanian di desa binaan Babinsa turut serta mendampingi agar penyalurannya sesuai dengan aturan yang telah disepakati sesuai pengajuan ke Dinas Pertanian Galus.

Baca Juga :  TNI dan Masyarakat Bangun Bak Penampungan Air Bersih

Kegiatan ini juga sebagai salah satu bentuk untuk meningkatkan hasil pertanian dan menjaga ketahanan pangan yang menjadi tanggung jawab Babinsa di wilayah binaan. (RED)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Warganya Jemur Padi.
Polres Gayo Lues Gelar Razia Miras di Tiga Lokasi, Wujudkan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca melaksanakan komsos dgn masyarakat Binaan di desa Kuning Kurnia
Babinsa Koramil 09/PB Komsos Dengan warga desa Binaan untuk mempererat Tali silaturahmi.
Babinsa koramil 10/Pantan Cuaca pantau harga sembako di pasar pagi Pantan Kota
Babinsa Komsos Dengan Warga Dan Pantau Wilayah Binaan
Ketua LSM PMK Soroti Pernyataan Anggota DPR RI Komisi II Terkait Tudingan Tidak Netral Kepada Pj Bupati Gayo Lues
Pj Bupati Gayo Lues Bantah Isu Keberpihakan pada Salah Satu Paslon

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 07:34 WIB

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Jumat, 18 April 2025 - 06:11 WIB

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 05:14 WIB

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Kamis, 17 April 2025 - 06:40 WIB

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 07:01 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Rabu, 16 April 2025 - 05:13 WIB

Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Selasa, 15 April 2025 - 07:41 WIB

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Lakukan Pendampingan Proses Serap Gabah Petani Oleh Bulog

Berita Terbaru