Jenguk Dan Berikan Santunan, Ini Sosok AKBP Ahmad Yusuf Afandi, Hatinya Miris Dan Pilu Lihat Warganya Terbaring Sakit

KUPAS TUNTAS86

- Redaksi

Rabu, 31 Mei 2023 - 13:23 WIB

40150 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROHUL – Siapa yang tidak mengenal sosok AKBP Ahmad Yusuf Afandi SIK MM, Seorang Perwira Polda Sumatera Utara, sosoknya dinilai luar biasa dan humanis, hatinya miris dan pilu, jika melihat Warganya tengah kesulitan, apalagi kondisinya sakit

Pria dengan Dua Melati di Pundaknya ini, dipercaya Kapolda Sumut Irjenpol Panca Putra Simanjuntak M S i, sebagai Kapolres Tanjungbalai, menjenguk Afrliandi dan Muhammad Yusuf anak dari Pasangan Suami Istri Hendra dan Wahyuni.

Terpantau, Orang Nomor Satu di Mapolres Tanjungbalai ini, langsung melihat, kedua Warganya yang sakit tersebut, di Jalan Alteri Gg Keluarga Kecamatan Datuk Bandar Kota Tanjung Balai, Rabu (31/5/2023) sekitar pukul 11.30 Wib.

Kata Pucuk Pimpinan Polri di Mako Polres Tanjungbalai ini, berdasarkan keterangan dari Ibunya Wahyuni kedua anaknya menderita penyakit Polio sudah Belasan Tahun, sejak di usia 9 Tahun saat duduk dibangku kelas 3 SD hingga saat ini tak kunjung sembuh, meskipun sudah berupaya dibawa berobat kesana kemari.

“Kami turut prihatin dan berdoa, semoga anak Bapak dan Ibu, segera disembuhkan Allah,” doa Kapolres

“Semoga sebagai orangtua, bersabar dalam mengurus, Keduanya anaknya yang sedang terbaring sakit,” ucap kapolres dengan nada agak sendu.

Baca Juga :  Kapolsek sukorame pimpin jalannya giat penanaman Jagung bersama instansi terkait di lahan tidur milik perhutani dalam rangka program asta cita program pemerintah

Dari amatan, di akhir kunjungan itu, Kapolres Tanjung Balai memberikan bantuan untuk anak penderita sakit tersebut.

Sementara itu, Kapolres Tanjungbalai Ahmad Yusuf Afandi SIK MM kepada Awak Media, dirinya mendapat informasi dari Ketua DPRD Tanjung Balai Tengku Eswin.

“Soal, adanya Warga Kecamatan Datuk Bandar menderita penyakit Polio menahun yang sampai saat ini kedua bersaudara hanya bisa terbaring di rumah orang tuanya,” pungkasnya mengakhiri.

Raja Paluta Rambe
Kasi Humas Polres Tanjungbalai
AKP Ahmad Dahlan Panjaitan SH
Melaporkan Dari Sumatera Utara

Berita Terkait

FKMB Bakal Kawal Perbaikan Tebing Sungai Yang Ambrol, Diduga Faktor Alam ‘Force Mayor’
Pj Bupati Aceh Timur, Amrullah M Ridha Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran 
Pj. Bupati Aceh Timur, Amrullah M Ridha, Hadiri Pelantikan KONI Aceh Timur
Peringatan Hari Pers Nasional 2025, Kasad Reskrim Polres AcehTimur terima kunjungan rekan media 
Beri pelayanan pagi para masyarakat anggota Polsek Sambeng pengaturan pagi di depan toko jaya lestari Sambeng.
Anggota kepolisian sektor glagah tingkatkan giat Patroli obyek vital sasaran mini market wilkum Glagah.
Pj. Bupati Aceh Timur, Amrullah M Ridha, Apresiasi BKSDA Aceh dan Forkopimcam Indra Makmur
Hari Pers Nasional 2025, Kapolres Aceh Timur Apresiasi Kinerja Wartawan Dalam Mengawal Pemberitaan

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:01 WIB

Kepolisian sektor sukodadi giat patroli obyek vital dengan sasaran antara lain di wilayah hukum polsek sukodadi.

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:47 WIB

Anggota kepolisian sektor sukodadi giat Himbauan terkait operasi keselamatan semeru 2025,ke masyarakat di wilayah hukum polsek sukodadi.

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:10 WIB

Petugas polsek karangbinangun hadiri kegiatan musyawarah perencanaan pembangunan(Musrenbang) RKPD Tahun 2026 di kecamatan karangbinangun kabupaten Lamongan.

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:41 WIB

MONITORING KEBERANGKATAN MUSLIMAT NU DALAM RANGKA KONGRES KE-XVIII DI ASRAMA HAJI SURABAYA DAN JATIM EXPO SURABAYA

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:24 WIB

Kepolisian sektor bluluk giat pemasangan benner sosialisasi Rim Polri Ta 2025.

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:42 WIB

Kepala Kepolisian sektor sukorame Hadiri Musrenbang Penyusunan RKPD Tahun 2026 Kecamatan Sukorame.

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:20 WIB

Anggota kepolisian sektor modo giat sambang warga dalam rangka patroli dialogis presisi.

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:07 WIB

Polsek sukodadi giat patroli sinergitas TNI-POLRI.

Berita Terbaru